Pulau Solomon merupakan sebuah negara kepulauan yang berada di Samudera Pasifik bagian Selatan. Pulau Solomon terkenal dengan pantai yang biru dan sangat indah, tidak heran kalau negara yang berbatasan dengan Papua Nugini di sebelah timur ini sering dikunjungi oleh turis mancanegara karena keindahan pantainya.
Nah, selain terkenal dengan keindahan alamnya, ternyata Kepulauan Solomon ini juga memiliki beberapa fakta-fakta menarik yang bisa kalian jadikan bahan pertimbangan kalau ingin mengunjunginya.
Penasaran apa saja faktanya? Langsung saja simak di bawah ini.
