Golf telah dimainkan sejak abad ke-15 dan kini menjadi olahraga favorit, khususnya bagi kalangan menengah ke atas. Ini terbukti dari banyaknya lapangan golf yang tersebar di seluruh dunia. Dilansir TokyoMate, Jepang memiliki lapangan golf terbanyak ketiga di dunia setelah Kanada dan Amerika Serikat (AS).
Dari ribuan lapangan golf, berikut ini beberapa yang terbaik dan layak dipertimbangkan untuk didatangi. Here we go!