Deadpool & Wolverine merupakan film Marvel yang paling ditunggu-tunggu tahun 2024 ini. Film yang dibintangi Ryan Reynolds dan Hugh Jackman ini telah hadir di bioskop-bioskop Indonesia sejak 24 Juli 2024.
Para penggemar Marvel Cinematic Universe (MCU) tentu sudah menantikan film hits ini. Selain alur cerita yang kuat dan para aktor ternama, lokasi pembuatan film Deadpool & Wolverine juga tak kalah menarik perhatian.
Melansir dari berbagai sumber, berikut lokasi syuting Deadpool & Wolverine di berbagai tempat. Kamu dapat mengunjunginya saat berencana liburan ke negara ini.