Mekarnya bunga sakura di Wuhan, Tiongkok, beberapa waktu lalu sempat menyita perhatian dunia. Suasana kota menjadi tampak lebih indah dari biasanya,
Selain di Wuhan, bunga sakura juga bermekaran dengan amat cantik di beberapa negara. Simak beberapa potret bunga sakura bermekaran di berbagai negara berikut ini. Dijamin bikin matamu tak berkedip!
