Hunting street food sering jadi agenda paling menggoda saat jalan-jalan, nongkrong malam, atau sekadar melepas penat setelah hari panjang. Aroma sate yang dibakar, wajan panas beradu dengan minyak, hingga antrean panjang di gerobak legendaris. Semuanya seperti undangan terbuka untuk segera menikmati.
Masalahnya, tanpa sadar kita bisa kalap beli terlalu banyak, makan berlebihan, lalu pulang dengan perut penuh dan rasa bersalah. Ada lima cara menikmati hunting street food tanpa takut kalap dan boros. Ikuti deretan tips di bawah ini
