Jika kamu punya impian menjelajahi China, tapi masih ragu karena bujet terbatas, tenang saja, karena ada banyak trik yang bisa kamu lakukan. Backpacker-an ke China tidak selalu mahal, jika kamu tahu cara pintar mengatur pengeluaran. Dengan persiapan yang matang, kamu bisa menikmati kota besar modern hingga desa penuh budaya tanpa dompet terkuras.
Banyak backpacker pemula sering salah langkah saat merencanakan perjalanan ke luar negeri, terutama negara besar seperti China. Padahal, ada cara simpel untuk menekan biaya transportasi, akomodasi, dan makan tetap aman di kantong. Kalau masih gak terbayang, ini tips backpacker-an ke China yang bisa kamu praktikkan atau setidaknya dibayangkan dulu.
