Pernah merasa tiket pesawat sudah murah, tapi tiba-tiba harus bayar mahal di bandara karena koper kelebihan berat? Situasi ini sering bikin mood traveling langsung turun sebelum berangkat. Tenang, kamu tidak perlu panik, karena masalah ini sebenarnya bisa dihindari sejak awal, kok.
Kalau kamu sering bepergian, tips menghindari biaya tambahan koper di bandara ini wajib kamu simpan. Dengan sedikit perencanaan dan trik sederhana, pengeluaran tak terduga bisa ditekan. Yuk, simak sampai habis supaya perjalanan kamu tetap nyaman dan hemat!
