Ban tubeless, yang kini banyak digunakan pada kendaraan roda dua dan roda empat, merupakan inovasi terbaru dalam teknologi ban. Ban ini dirancang dengan teknologi yang memungkinkan udara tetap terjaga di dalam, meskipun ada tusukan atau luka kecil pada permukaan ban.
Namun, meskipun ban tubeless memiliki keunggulan dalam hal ketahanan terhadap kebocoran, bukan berarti sepenuhnya bebas dari risiko kebocoran. Nah, daripada penasaran berikut cara mengatasi ban bocoro disamping velg.