Jakarta, IDN Times - PT Krakatau Steel (Persero) Tbk (KRAS) melaporkan penjaminan aset senilai Rp13,94 juta sebagai bagian dari perjanjian pinjaman dengan PT Danantara Asset Management (Persero) atau DAM.
Dikutip dari keterbukaan informasi Bursa Efek Indonesia (BEI), Senin (12/1/2026), rincian nilai aset yang dijaminkan ialah sebesar Rp13.944.314.400.000.
