TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

[PUISI] 2.16

Hidup kita adalah kehampaan

ilustrasi pria sendirian (pixabay.com/Pexels)

Melangkah tanpa arah
hampa dan terluka
Seperti angin yang berembus
lalu hilang, terbang entah ke mana

Kita datang dan pergi,
tak berbekas meski sekali
Tanpa arti dan hanya sepi yang berdiri

Dunia dan segala tipu daya
tak ada jalan keluar
tak ada sedikit asa

Tetapi memang hidup sempurna tak mungkin nyata
Hanya kerikil yang harus kita tempuh
Dan pelajaran yang mesti kita rengkuh

Lanjutkan membaca artikel di bawah

Editor’s picks

Hidup memang hanyalah kesia-siaan

Dan mesti kita hadapi meski dengan seribu tanda tanya
dan sejuta duka lara

 

Baca Juga: [PUISI] Membuka Tirai Puisi

Verified Writer

Ekos Saputra

gemar membaca dan menulis

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya