9 Fakta Menarik Kulfi, Es Krim Lezat Paling Populer di India

Terdapat banyak variasi rasa yang gak bakalan bikin bosan!

India adalah negara yang terkenal dengan beragam wisata kulinernya yang sudah mendunia. Bahkan penikmat masakan India tak perlu jauh-jauh ke sana karena sudah tersedia di banyak negara. 

Terdapat salah satu menu yang mencuri perhatian, yaitu kulfi. Hidangan ini adalah sejenis es krim yang menjadi salah satu es krim paling populer di India. Ada banyak variasi rasa mulai dari yang tradisional hingga modern.

Berikut sembilan fakta menarik kulfi, es krim lezat paling populer di India.

1. Kulfi yang juga dikenal sebagai qulfi merupakan dessert susu beku yang sering digambarkan sebagai es krim tradisional India

9 Fakta Menarik Kulfi, Es Krim Lezat Paling Populer di Indiakulfi (Instagram.com/shwetainthekitchen)

2. Es krim ini mempunyai beragam varian rasa, namun yang lebih tradisional adalah krim, mawar, mangga, kapulaga, kunyit, dan pistachio

9 Fakta Menarik Kulfi, Es Krim Lezat Paling Populer di Indiailustrasi kulfi (Instagram.com/jacis_culinarykitchen)

3. Terdapat variasi yang lebih modern seperti varian apel, jeruk, stroberi, kacang tanah, dan alpukat

9 Fakta Menarik Kulfi, Es Krim Lezat Paling Populer di Indiailustrasi kulfi (Instagram.com/foodie_doodles_)

4. Cara pembuatannya, yaitu susu murni yang direbus perlahan. Meskipun proses perebusan memakan waktu yang lama dan menghasilkan volume yang berkurang

9 Fakta Menarik Kulfi, Es Krim Lezat Paling Populer di Indiailustrasi kulfi (Instagram.com/mostlyyy.hungryyy)

Baca Juga: 6 Dessert Khas India yang Paling Enak, Cita Rasanya Kuat!

5. Hal tersebut akan menghasilkan rasa karamel yang lezat, seperti kacang

9 Fakta Menarik Kulfi, Es Krim Lezat Paling Populer di Indiailustrasi kulfi (Instagram.com/linenbrownkitchen)

6. Pembentukan es krim juga biasanya menggunakan cetakan khusus berbentuk kerucut, dengan tutup yang rapat

9 Fakta Menarik Kulfi, Es Krim Lezat Paling Populer di Indiailustrasi kulfi (Instagram.com/hungreeindians)

7. Karena kepadatannya, kulfi membutuhkan waktu lebih lama untuk meleleh daripada es krim pada umumnya

9 Fakta Menarik Kulfi, Es Krim Lezat Paling Populer di Indiailustrasi kulfi (Instagram.com/maks._.kitchen)

8. Diyakini bahwa kulfi ditemukan oleh penduduk kuno Himalaya selama era Kekaisaran Mughal

9 Fakta Menarik Kulfi, Es Krim Lezat Paling Populer di Indiailustrasi kulfi (Instagram.com/thefatimaazphotoz)

9. Hidangan lezat ini juga populer di negara-negara tetangga, seperti Pakistan, Nepal, Sri Lanka, Bangladesh, hingga Timur Tengah

9 Fakta Menarik Kulfi, Es Krim Lezat Paling Populer di Indiailustrasi kulfi (Instagram.com/some_indian_girl)

Kelezatan dari kulfi sudah terkenal ke berbagai negara. Kapan nih kalian juga mencoba kelezatan dari es krim ini?

Baca Juga: 5 Sandwich Khas India yang Kaya Rempah, Enaknya Bikin Ketagihan!

Ratna Herlina Photo Verified Writer Ratna Herlina

At least God's Plan is always much better than mine.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

yummy-banner

Topik:

  • Febrianti Diah Kusumaningrum

Berita Terkini Lainnya