9 Makanan yang Makin Nikmat dengan Saus Tartar, Gurih dan Segar!

Saus tartar biasanya untuk cocolan olahan seafood

Mungkin bagi orang Indonesia, saus tartar masih terbilang cukup asing di telinga. Saus tartar sendiri adalah saus kental berwarna putih yang bahan dasarnya ialah mayones. 

Saus tartar menambah kesan segar untuk semua makanan yang dihidangkan. Kalau ingin mencoba bagaimana rasanya, ada beberapa makanan yang cocok dihidangkan dengan saus tartar, lho. Berikut contohnya.

1. Gurihnya gorengan seafood seperti udang, calamari, dan tiram goreng paling pas dicocol saus tartar

9 Makanan yang Makin Nikmat dengan Saus Tartar, Gurih dan Segar!calamari (unsplash.com/Joanie Simon)

2. Ayam panggang dan saus tartar menjadi kombinasi yang pas untuk menghasilkan makanan dengan cita rasa gurih dan asam segar

9 Makanan yang Makin Nikmat dengan Saus Tartar, Gurih dan Segar!ayam panggang dengan saus tartar (unsplash.com/Chad Montano)

3. Saus tartar bisa menggantikan mayones yang selalu menjadi filling burger. Rasanya jauh lebih istimewa!

9 Makanan yang Makin Nikmat dengan Saus Tartar, Gurih dan Segar!burger dengan saus tartar (freepik.com/KamranAydinov)

4. Sandwich dengan saus tartar cocok dijadikan menu sarapan sehat karena mengandung kalori yang rendah

9 Makanan yang Makin Nikmat dengan Saus Tartar, Gurih dan Segar!sandwich (unsplash.com/Pille R. Priske)

Baca Juga: Resep Mayo Chicken Sandwich yang Menggugah Selera, Mudah Dibuat!

5. Salad sayur jadi menu andalan saat diet. Tambahkan saus tartar supaya rasanya jauh lebih salty dan fresh

9 Makanan yang Makin Nikmat dengan Saus Tartar, Gurih dan Segar!salad sayur dengan saus tartar (freepik.com/stockking)

6. Tonkatsu adalah makanan khas Jepang yang terbuat dari daging babi dilapis tepung panir dan digoreng. Biasanya disajikan dengan salad dan saus

9 Makanan yang Makin Nikmat dengan Saus Tartar, Gurih dan Segar!tonkatsu (unsplash.com/charlesdeluvio)

7. Fish and chips dikenal menu sarapan orang Inggris. Hidangan tersebut berupa ikan goreng tepung dan kentang goreng yang dicocol saus tartar

9 Makanan yang Makin Nikmat dengan Saus Tartar, Gurih dan Segar!fish and chips (unsplash.com/Mai Quốc Tùng Lâm)

8. Meskipun jarang ditemukan, pelengkap saus tartar dapat menambah kelezatan dari rasa steak itu sendiri, lho

9 Makanan yang Makin Nikmat dengan Saus Tartar, Gurih dan Segar!steak dengan saus tartar (freepik.com/KamranAydinov)

9. Pizza penuh topping sayuran disiram dengan saus tartar, membuat rasanya jauh lebih gurih dan segar!

9 Makanan yang Makin Nikmat dengan Saus Tartar, Gurih dan Segar!pizza dengan saus tartar (pexels.comAna Madeleine Uribe)

Beda dari yang lain, saus tartar memiliki rasa gurih dan asam segar. Kombinasi rasa itulah yang membuat saus tartar selalu membuat makanan menjadi lebih istimewa.

Baca Juga: 10 Rekomendasi Topping Pizza Terbaik yang Wajib Kamu Coba, Unik Deh!

Tamara Febriyanti Photo Verified Writer Tamara Febriyanti

Be youself and do what you like 💜

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

yummy-banner

Topik:

  • Febrianti Diah Kusumaningrum

Berita Terkini Lainnya