Bagi seseorang yang hendak menekuni dunia baking, terdapat beberapa barang yang harus dibeli supaya proses memasak jadi lancar. Perlengkapan mendasar yang dibutuhkan adalah loyang kue.
Benda ini mempermudah proses memasak agar adonan mampu mengembang sempurna, tidak bocor, dan tahan panas. Spesifikasi membeli loyang bisa didasarkan pada kebutuhan pribadi. Untuk menambah pertimbangan, intip dulu tips membeli loyang berikut ini.