Buah naga dikenal sebagai salah satu jenis buah tropis yang cukup populer di Indonesia. Eksistensi dari buah naga juga cukup dikenal luas sebagai buah yang banyak dipasarkan di Indonesia. Terdapat varian daging buah yang berwarna merah dan ada pula varian daging buah yang berwarna putih dengan sensasi rasa manis, serta tekstur lembut.
Selain disantap langsung, kira-kira buah naga bisa diolah menjadi menu apa saja ya? Yuk intip.