Keadaan perut yang tak nyaman akibat diare tentu menghambat aktivitas. Belum lagi kalau kita berada di tempat umum dengan jangkauan toilet yang minim.
Untuk mempercepat proses penyembuhannya, kamu perlu tahu dan menghindari apa saja yang bisa memicu penyakit ini semakin parah. Seperti 7 makanan di bawah ini.