TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

3 Fakta Unik Kuliner Kelelawar di Tiongkok yang Harus Kamu Tahu

Dipercaya sebagai makanan pembawa keberuntungan

imgur.com/RoyallyTenenbaum

Kuliner yang terbuat dari kelelawar menjadi ramai diperbincangkan setelah diduga menjadi sumber penyebaran virus corona yang tengah mewabah saat ini. Mirip seperti masyarakat Sulawesi Utara, masyarakat Tiongkok rupanya cukup doyan menyantap kuliner ekstrem, salah satunya kelelawar.

Mengonsumsi kelelawar bahkan sudah jadi budaya masyarakat Tiongkok sejak lama. Mereka menganggap kelelawar mengandung nutrisi yang bermanfaat untuk tubuh. Berikut beberapa fakta unik kuliner kelelawar yang harus kita tahu.

1. Dianggap sebagai pembawa keberuntungan

thesun.co.uk

Mengonsumsi makanan yang terbuat dari hewan liar sudah menjadi budaya turun temurun masyarakat Tiongkok. Orang yang makan hewan liar bahkan dianggap memiliki status sosial yang tinggi.

Masyarakat Tiongkok juga percaya kalau hewan liar lebih bergizi dibandingkan hewan ternak, termasuk kelelawar liar. Gak cuma itu, semangkuk sup kelelawar dianggap sebagai pembawa keberuntungan, karena terdengar seperti kata "fu" yang berarti keberuntungan.

Baca Juga: 6 Fakta Mengejutkan Soal Kelelawar, Ternyata Mereka Bisa Berenang!

2. Simbol kebahagiaan

thesun.co.uk

Tak hanya dianggap sebagai pembawa keberuntungan, kelelawar juga menjadi simbol kebahagiaan masyarakat Tiongkok. Kelelawar dipercaya dapat meningkatkan kesempatan untuk hidup lebih lama dengan bahagia.

Di kebudayaan Tiongkok sendiri, ada kepercayaan terkait simbol lima kelelawar. Kelima simbol tersebut menandakan keberkahan atas kekayaan, kesehatan, kebajikan, usia tua, dan kematian secara alami.

Baca Juga: 4 Rekomendasi Tempat Kuliner Ekstrem di Sulawesi Utara, Sudah ke Sini?

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya