TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Kafe Kece yang Sedang Hits di Bali, Gak Cuma Menjual Pemandangan

Mau buat nyantai atau serius, semua ada!

Kafe Hits di Bali (instagram.com/monsieurspoon / instagram.com/mantracoffee_kuta)

Bali memang dikenal punya wisata yang lengkap. Gak hanya wisata alam yang ciamik dan wisata kuliner yang lezat, kafe-kafe hits yang Instagenic juga semakin berkembang di Bali.

Beberapa kafe malah cocok digunakan untuk bekerja. Jadi bagi kamu yang berencana work from Bali, gak perlu khawatir karena kamu punya banyak tempat kerja yang keren-keren. Berikut kafe-kafe yang sedang hits di Bali sebagai rekomendasinya.

1. Datanglah ke Monsieur Spoon Petitenget untuk menikmati roti-roti Prancis terbaik. Pemandangan sawah di halaman belakangnya bikin mata adem

Kafe Hits di Bali (instagram.com/monsieurspoon)

2. Kalau mau nongkrong cantik sembari belanja perabotan dan dekorasi rustik, mampirlah ke Kim Soo Home yang berada di Kerobokan Kelod

Kafe Hits di Bali (instagram.com/cafekimsoo)

3. Di Canggu, ada kafe berdesain ala Kolombia. Namanya Pablo's. Desain, terinspirasi dari rumah Pablo Escobar di Medeliin, Kolombia

Kafe Hits di Bali (instagram.com/alexandragladkih)

4. Pencinta kopi wajib banget nyobain kopi di Revolver Espresso. Interiornya unik, kualitas kopi di sini juga sudah terkenal dan gak main-main

Kafe Hits di Bali (instagram.com/revolverespresso)

5. Pengin makan kuliner khas Italia di kafe yang desain interiornya cantik? Mampirlah ke Bottega Italiana di Petitenget dan dekat Pantai Berawa

Kafe Hits di Bali (instagram.com/bottegaitalianabali)

Baca Juga: 10 Tempat Ngopi yang Enak di Seminyak Bali, Rasanya Bikin Good Mood

6. Ada rencana ketemuan sama temen lama tapi bingung mau di mana? Datanglah ke Ingka di Kerobokan Kelod. Cozy banget!

Kafe Hits di Bali (instagram.com/ingkabali)

7. Kalau mau nyantai sambil ngopi di taman terbuka yang cantik, kamu bisa memilih Mantra Coffee & Eatery di Sunset Road

Kafe Hits di Bali (instagram.com/mantracoffee_kuta)

8. Butuh tempat kerja yang tenang dengan koneksi internet yang ngebut? Kamu bisa memilih 9/11 Cafe & Concept Store yang berada di Teuku Umar

Kafe Hits di Bali (instagram.com/911ccs)

9. Kalau lagi ke Ubud, cobain nongkrong di Folk Pool & Gardens. Konsepnya pool bar, jadi kamu bisa nongkrong, makan, dan berenang

Kafe Hits di Bali (instagram.com/folkubud)

Baca Juga: 10 Rekomendasi Kafe Nuansa Bali di Jakarta, Obat Rindu Pulau Dewata

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya