10 Tips Membeli Biji Wijen yang Berkualitas, Aromanya Gak Tengik!

Jangan salah beli, ya

Biji wijen biasanya kita temukan pada makanan onde-onde atau keciput. Namun ternyata fungsi wijen lebih dari sekadar bahan taburan pada kue. Biji wijen juga sering digunakan dalam masakan sebagai bahan tambahan untuk memberikan rasa gurih dan aroma khas.

Bisa dibilang, biji wijen merupakan bahan makanan serbaguna dan kaya nutrisi, termasuk protein, serat, omega-3, omega-6, mineral, dan antioksidan yang bermanfaat bagi kesehatan. Untuk bisa mendapatkan manfaat maksimal, sangat penting untuk memilih biji wijen yang berkualitas. Berikut sepuluh tips yang harus diterapkan saat membeli biji wijen.

1. Pilih biji wijen berwarna cerah dan merata. Biji wijen berwarna kecoklatan menandakan sudah kedaluwarsa atau terkontaminasi

10 Tips Membeli Biji Wijen yang Berkualitas, Aromanya Gak Tengik!ilustrasi biji wijen (pixabay.com/Enotovyj)

2. Biji wijen berkualitas baik memiliki aroma yang khas seperti wangi kacang atau aroma yang sedikit manis

10 Tips Membeli Biji Wijen yang Berkualitas, Aromanya Gak Tengik!ilustrasi biji wijen (pixabay.com/yoshistudios)

3. Pastikan kemasan biji wijen rapat dan tidak terbuka karena menandakan kesegaran dan kelembapannya masih terjaga

10 Tips Membeli Biji Wijen yang Berkualitas, Aromanya Gak Tengik!ilustrasi biji wijen (pixabay.com/PublicDomainPictures)

4. Usahakan memilih biji wijen dari produsen atau merek terpercaya untuk memastikan kualitasnya terjamin

10 Tips Membeli Biji Wijen yang Berkualitas, Aromanya Gak Tengik!ilustrasi biji wijen (pixabay.com/PublicDomainPictures)

5. Jika memungkinkan, pilih biji wijen yang memiliki sertifikasi organik untuk memastikan tidak adanya residu pestisida

10 Tips Membeli Biji Wijen yang Berkualitas, Aromanya Gak Tengik!ilustrasi biji wijen (pixabay.com/allybally4b)

Baca Juga: Cara Menyimpan Biji Wijen yang Benar, biar Gak Bau Tengik

6. Periksa tanggal kedaluarsa pada kemasan dan pilih biji wijen yang masih dalam masa kedaluwarsa

10 Tips Membeli Biji Wijen yang Berkualitas, Aromanya Gak Tengik!ilustrasi biji wijen (pixabay.com/Gina_Janosch)

7. Pilih biji wijen dengan kandungan lemak sehat yang tinggi. Ditandai dari angka persentase yang lebih tinggi dari asam lemak tak jenuh

10 Tips Membeli Biji Wijen yang Berkualitas, Aromanya Gak Tengik!ilustrasi biji wijen (pixabay.com/dabok2014)

8. Sentuh biji wijen untuk memastikan teksturnya halus dan tidak ada gumpalan-gumpalan

10 Tips Membeli Biji Wijen yang Berkualitas, Aromanya Gak Tengik!ilustrasi biji wijen (pixabay.com/Pezibear)

9. Pastikan biji wijen disimpan dalam wadah kedap udara, lalu tempatkan di tempat yang sejuk dan gelap untuk mempertahankan kelezatannya

10 Tips Membeli Biji Wijen yang Berkualitas, Aromanya Gak Tengik!ilustrasi biji wijen (pixabay.com/SEMSEMS)

10. Cari ulasan dari pelanggan sebelum membeli biji wijen untuk mendapatkan pandangan langsung tentang kualitas produk

10 Tips Membeli Biji Wijen yang Berkualitas, Aromanya Gak Tengik!ilustrasi biji wijen (pixabay.com/TheUjulala)

Dengan mengikuti tips di atas, maka kamu bisa memastikan biji wijen yang dibeli memiliki kualitas baik. Tentu hal itu bisa meningkatkan aroma dan cita rasa hidangan serta memberi manfaat maksimal bagi tubuh. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: 5 Tips Menyangrai Wijen biar Wangi dan Gak Gampang Gosong

Sinta Listiyana Photo Verified Writer Sinta Listiyana

Instagram @sintalistiyana

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

yummy-banner

Topik:

  • Hella Pristiwa
  • Mayang Ulfah Narimanda

Berita Terkini Lainnya