Salah satu olahan daging babi dengan rasa segar adalah sayur asin baikut. Cara mengolahnya cukup mudah dan berisikan komponen yang rasanya saling melengkapi.
Kalau kamu mengunjungi Surabaya, kamu harus cobain beberapa rekomendasi tempat makan sayur baikut asin berikut, seperti dikutip dari buku Food Report Surabaya oleh Food Patrol.