Puff pastry merupakan adonan berlapis yang biasa diolah menjadi makanan penutup atau makanan pembuka dalam sajian di restoran. Puff pastry cocok disandingkan dengan sajian gurih atau manis karena teksturnya masuk ke berbagai sajian.
Tanpa perlu sekolah atau kursus masak, kamu bisa coba membuat hidangan berbahan dasar puff pastry sendiri di rumah.
Enak dan mudah dibuatnya, 6 inspirasi menu dengan puff pastry dari Chef Yummy di bawah ini wajib banget dicatat!
