TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Rekomendasi Isian Bakpao yang Tepat dan Lezat, Cocok Dicoba!

Bisa dicoba sendiri di rumah, nih

Pexels/Buenosia Carol

Bakpao merupakan olahan khas dari Asia Timur yang merupakan adonan dengan isian tertentu.

Pada umumnya bakpao memiliki aneka isian lezat yang memanjakan lidah, dipadu dengan lembutnya adonan yang dicoba. Namun, kamu dapat juga lho membuatnya di rumah dengan mempersiapkan bahan-bahan untuk isannya. 

Untuk kamu yang penasaran apa saja isian yang biasa digunakan untuk bakpao, berikut sepuluh daftarnya. 

1. Daging charsiu. Daging dengan label non halal ini biasanya terbuat dari daging babi yang diolah dengan bumbu khas Kanton berwarna merah

hot-thai-kitchen.com

2. Daging kecap. Penggunaan isian yang satu ini juga biasa dibuat dengan menggunakan bahan daging sapi atau seafood

Youtube/Dapur Bu Haji

3. Kacang merah. Pasta yang satu ini dapat membuat bakpao buatanmu menjadi lebih manis

Pexels/ icon0.com

4. Kacang hitam. Rasanya tak kalah otentik bila menjadi isian bakpao

simplyrecipes.com

Baca Juga: Resep Bakpao Isi Kacang Hijau Seenak Abang-abang di Pinggir Jalan

5. Kacang hijau. Selain lebih sehat, cita rasanya juga manis

onegreenplanet.org

6. Kacang tanah. Salah satu isian favorit untuk jenis bakpao manis

Pexels/shattha pilabut

7. Cokelat. Isian yang satu ini biasanya menjadi kegemaran bagi anak-anak

Pexels/Marta Dzedyshko

8. Kelapa. Kelapa yang digunakan adalah jenis kelapa parut dengan cita rasa yang manis lezat 

Pexels/samer daboul

9. Keju. Modifikasi isian dari bakpao yang tak biasa dengan cita rasanya yang gurih

Pexels/ Irita Antonevica

Baca Juga: Resep Bakpao Telur Asin yang Lumer di Lidah, Bikin Merem Melek

Verified Writer

Tresna Nur Andini

Terima kasih sudah membaca tulisan saya | Seorang penulis biasa yang gemar berdiskusi. Mari berteman melalui ig : @tresnajaa

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya