Mengganti bra ini memang kadang dilupakan atau bahkan gak diacuhkan begitu saja oleh beberapa cewek, padahal sangat krusial. Bisa berdampak penyakit, secuek apa pun kamu, jangan sampai lupa untuk mengganti bra di waktu yang tepat.
Sekarang, coba kamu bertanya pada dirimu sendiri, kapan terakhir kali kamu membeli bra baru? Kalau sudah lupa, sepertinya kamu perlu memperhatikan semua tanda di bawah ini. Seperti kata Ali Cudby, penulis buku Fit My Bras yang dikutip oleh realsimple.com, semua bra memiliki masa kedaluwarsa karena fluktuasi berat badan maupun keausan alami.