Orang Sunda dikenal dengan parasnya yang rupawan. Setuju, gak? Gak heran bila banyak orang berdarah Sunda yang berkarier sebagai artis. Selain berpenampilan menarik, kesuksesan mereka juga gak lepas dari bakat seni yang dimilikinya.
Bahkan, gak sedikit pula artis berdarah Sunda yang ternyata memiliki hubungan kakak dan adik kandung. Selalu kompak, berikut ini sepuluh kakak dan adik artis keturunan Sunda yang sukses di panggung hiburan!
