Siapa yang tak mengenal Pasha Ungu? Vokalis salah satu grup band terbesar di Indonesia, Ungu, tersebut merupakan selebritis Indonesia yang namanya masih harum hingga sekarang meskipun ia telah tak begitu aktif di dunia musik semenjak menjabat sebagai wakil wali kota Palu.
Jauh dari gosip miring, Pasha kini tengah hidup bahagia bersama istrinya, Adelia Wilhelmina, dan keempat anak mereka. Putra sulung mereka, Dewa, sukses mencuri perhatian dengan paras tampan dan imutnya, lho! Yuk, simak 10 potret Dewa!