Iklan - Scroll untuk Melanjutkan
Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
default-image.png
Default Image IDN

Beyond Evil atau dikenal juga dengan judul Monster merupakan drama bertema thriller psikologis yang dibintangi oleh Shin Ha Kyun dan Yeo Jin Goo. Dalam drama ini Lee Do Hyun didapuk untuk memerankan tokoh Lee Dong Sik muda.

Dikisahkan, bahwa 20 tahun lalu, Lee Dong Sik memiliki saudari kembar bernama Lee Yoo Yeon yang karakternya bertolak belakang dengannya. Suatu hari Lee Yoo Yeon menghilang dan diduga menjadi korban pembunuhan.

Usut punya usut, tokoh Lee Yoo Yeon yang menjadi saudari kembar Lee Do Hyun tersebut diperankan oleh Moon Joo Yeon.

Penasaran seperti apa sosoknya? Yuk, intip sepuluh potret Lee Yoo Yeon berikut.

1. Moon Joo Yeon merupakan model dan aktris pendatang baru kelahiran 4 Desember 1992

instagram.com/munzu_world

2. Ia merupakan artis asuhan Esteem Entertainment

instagram.com/munzu_world

3. Meski tergolong rookie, Moon Joo Yeon beberapa kali didapuk menjadi model iklan

instagram.com/munzu_world

4. Ia pun dipercaya untuk menjadi muse dari brand skincare Pyunkang Yul

instagram.com/munzu_world

5. Selain menjadi model iklan, Moon Joo Yeon juga pernah membintangi beberapa MV, salah satunya "Only You" yang dipopulerkan IMFACT

instagram.com/munzu_world

6. Aktris yang terbilang rookie ini mengawali karier aktingnya pada tahun 2018

instagram.com/munzu_world

7. Meski memerankan peran kecil, Joo Yeon sempat membintangi beberapa drama populer, seperti Romance is Bonus Book dan At Eighteen

instagram.com/munzu_world

8. Kini, Moon Joo Yeon kembali mencuri perhatian dengan aktingnya di drama Beyond Evil

instagram.com/munzu_world

9. Ia berperan sebagai kembaran Lee Dong Sik yang bernama Lee Yoo Yeon

instagram.com/munzu_world

10. Lee Yoo Yeon (Moon Joo Yeon) menghilang selama 20 tahun dan diduga menjadi korban pembunuhan

instagram.com/munzu_world

Nah, itulah sepuluh potret Moon Joo Yeon yang berperan sebagai Lee Yoo Yeon di KDrama Beyond Evil. Jadi makin penasaran dengan kelanjutan ceritanya, kan? Jangan sampai ketinggalan setiap episode drama Beyond Evil, ya.

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.

Editorial Team