Esports menjadi salah satu tema andalan dalam drama China. Menggabungkan unsur romansa, terkadang ada bumbu jatuh cinta di dalamnya yang membuat menarik.
Beberapa aktris China ini bahkan dibuat jatuh cinta oleh gamers. Siapa saja mereka? Simak deretan nama aktris China jatuh cinta pada gamers di drama China berikut ini.