TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Film Romantis Terbaik Indonesia, Bikin Senyum-senyum Sendiri!

Ada Dilan sampai Ada Apa Dengan Cinta! #IDNTimesHype

instagram.com/filmmilea.ofc

Genre romantis masih jadi jenis film yang banyak disukai penonton dan tim produksi. Ada kisah cinta tentang anak sekolahan, tokoh biopik, hingga hubungan yang toxic

Film romantis mempunyai pesonanya sendiri yang menarik dan relate dengan kehidupan sehari-hari. Maka gak heran jika film romantis selalu ramai penontonnya. Di bawah ini ada film romantis Indonesia yang bisa menemani hari-harimu agar terus berbunga-bunga. Cek, ya!

1. Kisah cinta Dilan dan Milea laris di pasaran. Novel dan ketiga filmnya sama-sama curi perhatian publik

2. Asmara Habibie dan Ainun juga sukses dituangkan ke dalam tiga film. Banyak pelajaran yang bisa kamu petik, lebih dari sekadar cerita cinta biasa

3. Dalam hubungan gak selalu ada bahagia. Lewat film Posesif kamu bisa lihat sisi lain dari sepasang kekasih

4. Alur cerita yang romantis dan gemesin membuat film Dear Nathan ramai ditonton. Bikin flashback masa-masa SMA

Baca Juga: 7 Film Horor yang Berhasil Buat Standar Baru di Indonesia, Keren Abis!

5. Cinta kadang datang terlambat, film Perahu Kertas mengisahkan dua sahabat yang diam-diam saling suka. Baper deh!

6. Film Tenggelamnya Kapal Van Der Wijck sukses bikin penonton baper. Tentang cinta, ego, dan harta. Pedih banget coy!

7. Gimana rasanya nikah sama sahabat? Coba deh nonton film Teman Tapi Menikah. Gemes banget, lho!

8. Kisah cinta Rachel dan Farel di film Heart gak akan bisa dilupakan. Sedih dan bapernya maksimal

9. Asmara Cinta dan Rangga di film Ada Apa Dengan Cinta juga bikin penonton mewek. Ya, tapi untungnya happy ending!

Baca Juga: Bikin Susah Move On, 10 Film Indonesia Ini Paling Ditunggu Sekuelnya!

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya