TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

7 Hal yang Disorot di Trailer Film Layangan Putus, Raihaanun dan Anya

Akting Anya dalam trailer film Layangan Putus tuai pujian

Trailer film Layangan Putus (YouTube.com/MD Pictures)

MD Pictures merilis trailer dari film terbaru mereka yang berjudul Layangan Putus pada Senin (16/10/2023). Film ini merupakan lanjutan dari series Layangan Putus yang sempat viral saat tayang pada November 2021.

Dari trailer ini, terlihat ada beberapa pengembangan cerita. Netizen juga ramai memberikan komentarnya, seperti menyoroti pemeran Kinan yang kini diperankan oleh Raihaanun.

1. Film Layangan Putus memperlihatkan pemandangan dari Cappadocia, Turki, yang menjadi salah satu bagian penting dari kisahnya

Trailer film Layangan Putus (YouTube.com/MD Pictures)

2. Yang menarik lainnya adalah penampakan pemeran Kinan yang baru. Dulu diperankan oleh Putri Marino, kini Raihaanun akan menggantikannya

Trailer film Layangan Putus (YouTube.com/MD Pictures)

3. Banyak netizen menyoroti perubahan pemeran Kinan ini. Ada yang setuju, karena Raihaanun mempunyai akting yang luar biasa, ada juga yang merasa tak puas

Trailer film Layangan Putus (YouTube.com/MD Pictures)

Baca Juga: 9 Potret Pemain Film Layangan Putus, Syuting di Cappadocia

4. Anya Geraldine kembali memerankan tokoh Lydia. Aktingnya menuai pujian dari warganet, lho! Dianggap lebih natural dibanding saat masih di series

Trailer film Layangan Putus (YouTube.com/MD Pictures)

5. Dari trailer kita tahu bahwa Aris (Reza Rahadian) akan menikahi Lydia, selingkuhannya. Wah, babak baru, nih!

Trailer film Layangan Putus (YouTube.com/MD Pictures)

6. Sepertinya gak akan mulus, karena terlihat ada penolakan dari anak Aris dan Kinan. Lydia juga tampak kesulitan berkomunikasi dengan si kecil

Trailer film Layangan Putus (YouTube.com/MD Pictures)

Baca Juga: 9 Potret Reza Rahadian di Kapadokia, Syuting Layangan Putus The Movie

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya