TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Aktris Top Hollywood, 10 Film Julia Roberts yang Harus Kamu Tonton!

Ada yang bareng Demi Lovato, lho #IDNTimesHype

Julia Roberts (uselessdaily.com)

Julia Fiona Roberts atau biasa dikenal dengan Julia Roberts merupakan seorang aktris yang berasal dari Amerika. Mengawali karir filmnya sejak tahun 1980-an, perempuan bertalenta kelahiran Georgia ini telah meraih 4 nominasi Oscar dan sukses memenangkan berbagai penghargaan bergengsi lainnya.

Memiliki kemampuan akting yang mumpuni, berikut rekomendasi sepuluh film Julia Roberts yang wajib masuk watchlist kamu. Ada film apa saja, ya? 

1. Julia Roberts mendapat nominasi Oscar pertama berkat perannya sebagai Shelby Eatenton Latcherie di film Steel Magnolias (1989)

2. Julia Roberts berperan sebagai Vivian Ward, seorang pekerja seks dalam film Pretty Woman yang dirilis pada tahun 1990

3. Film Erin Brockovich (2000) sukses mengantarkan Julia Roberts pada Piala Oscar pertamanya untuk Aktris Utama Terbaik

Baca Juga: 5 Film Remake Terbaik Era 2010-an yang Kudu Masuk List Nontonmu

4. Julia Roberts bertemu dengan Meryl Streep dan Chris Cooper sebagai Barbara Weston lewat film August: Osage County (2013)

5. Julia Roberts menjadi pengisi suara karakter SmurfWillow di film Smurfs: The Lost Village (2017). Ada Demi Lovato juga, lho!

6. Bertabur bintang, film Closer (2004) besutan Mike Nichols suguhkan duet akting Julia Roberts, Jude Law, Natalie Portman, dan Clive Owen

7. Tiga tahun setelahnya, Julia Roberts beradu akting dengan Tom Hanks dan Philip Seymour Hoffman di film Charlie Wilson's War (2007)

8. Julia Roberts hadir sebagai Tess Ocean dalam film Ocean's Eleven (2001) dan Ocean's Twelve (2004)

9. Julia Roberts berperan sebagai ibu dari Auggie Pullman (Jacob Tremblay) di film Wonder (2017) hasil adaptasi novel karya R.J. Palacio

Baca Juga: 7 Film dengan Rating Tertinggi di Tahun 2021 Sejauh Ini, Sudah Nonton?

Verified Writer

Kurniawan Pratama

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya