TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Karakter Anime yang Didubbing Aleks Le, Ada Zenitsu Agatsuma!

Akan kembali memerankan Thorfinn di musim kedua Vinland Saga

Aleks Le dan Zenitsu Agatsuma dari Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba (twitter.com/AleksLeVO | dok. Ufotable/Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba)

Dengan mendekatnya akhir 2022, para fans anime kini bersiap untuk disuguhkan dengan sederet anime musim dingin 2023. Adapun salah satu anime musim dingin 2023 yang sangat diantisipasi banyak orang adalah musim kedua Vinland Saga yang dijadwalkan rilis pada 10 Januari 2023.

Digarap oleh studio MAPPA, musim kedua Vinland Saga akan melanjutkan kisah petualangan Thorfinn sebagai karakter utama dalam membangun peradaban di Vinland. Karakter Thorfinn sendiri diperankan Aleks Le dalam versi dub Netflix. Penasaran akan sosoknya? Berikut adalah sembilan karakter anime populer yang diperankan Aleks Le.

1. Diantisipasi oleh banyak orang, musim kedua Vinland Saga (2019—) akan kembali menampilkan Aleks Le sebagai Thorfinn

Thorfinn dari Vinland Saga (dok. Wit Studio/Vinland Saga)

2. Tak hanya itu, anime Januari 2023 lain yang Aleks bintangi adalah musim kedua Tokyo Revengers (2021—) sebagai Mikey

Mikey dari Tokyo Revengers (dok. Liden Films/Tokyo Revengers)

3. Aleks amat sibuk pada Januari 2023 karena ia juga isi suara Anos Voldigoad di musim kedua The Misfit of Demon King Academy (2020—)

Anos Voldigoad dari The Misfit of Demon King Academy (dok. Silver Link/The Misfit of Demon King Academy)

Baca Juga: 6 Karakter Anime Populer yang Didubbing Suzie Yeung, Terbaru Makima

4. Aleks juga akan membintangi musim ketiga Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba (2019—) sebagai Zenitsu Agatsuma, calon suami Nezuko Kamado

Zenitsu Agatsuma dari Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba (dok. Ufotable/Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba)

5. Untuk anime harem Rent-A-Girlfriend (2020—), Aleks menjadi dubber Kazuya Kinoshita, sang karakter utama yang menyewa seorang pacar

Kazuya Kinoshita dari Rent-A-Girlfriend (dok. TMS Entertainment/Rent-A-Girlfriend)

6. Tak hanya Vinland Saga, Aleks juga pernah terlibat dalam anime lain garapan MAPPA bertajuk Dorohedoro (2020) sebagai Caiman

Caiman dari Dorohedoro (dok. MAPPA/Dorohedoro)

7. Kapten dari grup Generation of Miracles, Seijuurou Akashi diperankan Aleks Le di anime sports Kuroko's Basketball (2012—2017)

Seijuurou Akashi dari Kuroko's Basketball (dok. Production I.G/Kuroko's Basketball)

8. Anime 2022 favorit Hideo Kojima, Lycoris Recoil (2022) dimeriahkan Aleks sebagai Robota, hacker handal nan konyol rekan si main villain

Robota dari Lycoris Recoil (dok. A-1 Pictures/Lycoris Recoil)

Baca Juga: 5 Karakter Anime yang Didubbing Lizzie Freeman, Ada Chisato Nishikigi!

Verified Writer

Rakha Alif

run like a chocobo and stab like a tonberry

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya