TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Karya Sutradara Joko Anwar, Ini 10 Fakta Film Perempuan Tanah Jahanam

Jangan lupa catat tanggal tayangnya!

IDN Times/Stella Azasya

Sukses dengan film horor "Pengabdi Setan", tahun ini Joko Anwar kembali menyutradarai film bergenre horor bertajuk "Perempuan Tanah Jahanam". Luncurkan official poster dan trailer pada Senin (16/9), Joko mengaku filmnya kali ini akan berbeda dari film-film sebelumnya.

Bakal jadi film Joko Anwar yang terseram, ini 10 fakta film "Perempuan Tanah Jahanam".

1. Diperankan oleh Tara Basro, Asmara Abigail, dan Ario Bayu, Joko mengaku memilih pemain yang memang terbaik di bidangnya

IDN Times/Stella Azasya

2. "Film Pengabdi Setan masih 'ramah', tapi Perempuan Tanah Jahanam benar-benar akan jadi film yang menggedor jantung," kata Joko Anwar

IDN Times/Stella Azasya

3. Film ini bisa dibilang film Joko Anwar yang spesial karena proses perencanaan film ini berlangsung selama 10 tahun, lho!

IDN Times/Stella Azasya

4. Jadi pemeran utama, Tara Basro mengaku film ini merupakan film yang menantangnya secara mental dan fisik

IDN Times/Stella Azasya

Baca Juga: 5 Film Tobey Maguire Selain Spider-Man yang Layak Kalian Tonton

5. Berdurasi 1 jam 47 menit, "Perempuan Tanah Jahanam" melakukan proses syuting dari bulan Maret sampai April 2019

IDN Times/Stella Azasya

6. "Perempuan Tanah Jahanam merupakan film supranatural dan psychological," ujar Joko Anwar

IDN Times/Stella Azasya

7. Film horor tentang keluarga, "Perempuan Tanah Jahanam" bakal tayang serentak di bioskop tanggal 17 Oktober 2019

IDN Times/Stella Azasya

8. "Film ini bukan sekadar film horor yang menakut-nakuti penonton saja. Ada pesan kuat di dalamnya," kata salah satu pemain film "Perempuan Tanah Jahanam", Christine Hakim

IDN Times/Stella Azasya

9. Luncurkan official poster dan trailer, ini lho poster film "Perempuan Tanah Jahanam". Serem banget gak sih?

Baca Juga: Trailer Perempuan Tanah Jahanam Diluncurkan, Ini 4 Komentar Pemainnya

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya