Lirik Lagu Iwan Fals Bento dan Chord yang Lengkap

Cocok dinyanyikan saat nongkrong

Lirik lagu Iwan Fals Bento beserta chord-nya sering dicari. Pasalnya, lagu legendaris ini kerap dinyanyikan saat di tongkrongan. Makin seru dan meriah, jika lagunya dinyanyikan sambil main gitar.

Berikut lirik lagu Iwan Fals Bento yang dilengkapi dengan chord juga. Tak hanya itu, ketahui fakta dan makna lirik lagunya, ya. Simak di bawah ini.

Baca Juga: Lirik Lagu Once Mekel Dealova Beserta Chord, Legendaris!

1. Lirik lagu Iwan Fals Bento

https://www.youtube.com/embed/iBD63cSGAL0

Namaku Bento, rumah real estate
Mobilku banyak, harta berlimpah
Orang memanggilku Bos Eksekutif
Tokoh papan atas, atas s'galanya
Asyik

Wajahku ganteng, banyak simpanan
Sekali lirik, oke sajalah
Bisnisku menjagal, jagal apa saja
Yang penting aku senang, aku menang
Persetan orang susah karena aku
Yang penting asyik, sekali lagi
Asyik

Khotbah soal moral, omong keadilan
Sarapan pagiku
Aksi tipu-tipu, lobying, dan upeti
Oh, jagonya

Maling kelas teri, bandit kelas coro
Itu kantong sampah
Siapa yang mau berguru, datang padaku
Sebut tiga kali namaku, Bento, Bento, Bento!
Asyik (asyik)
Namaku Bento, rumah real estate
Mobilku banyak, harta berlimpah
Orang memanggilku Bos Eksekutif
Tokoh papan atas, atas s'galanya
Asyik

Wajahku ganteng, banyak simpanan
Sekali lirik, oke sajalah
Bisnisku menjagal, jagal apa saja
Yang penting aku senang, aku menang
Persetan orang susah karena aku
Yang penting asyik, sekali lagi
Asyik

Khotbah soal moral, omong keadilan
Sarapan pagiku
Aksi tipu-tipu, lobbying, dan upeti
Oh, jagonya

Maling kelas teri, bandit kelas coro
Itu kantong sampah
Siapa yang mau berguru, datang padaku
Sebut namaku, Bento! Bento!
Bento (Bento!)
Asyik
Asyik
Asyik (Bento!)

Asyik
Asyik (aku Bento, Bento, asyik)
Asyik (lagi, lagi)
Asyik (Bento, Bento, asyik)

Asyik (asyik, asyik)
Asyik (Bento)
Asyik
Asyik (asyik)

Asyik
Asyik (Bento)
Asyik (aku Bento)
Asyik
Bento!

2. Chord lagu Bento - Iwan Fals

Lirik Lagu Iwan Fals Bento dan Chord yang Lengkapilustrasi orang belajar main gitar (pexels.com/Pavel Danilyuk)

E
Namaku Bento, rumah real estate
E
Mobilku banyak, harta melimpah
A
Orang memanggilku bos eksekutif
A
Tokoh papan atas, atas segalanya
E
Asyik!

E
Wajahku ngganteng, banyak simpanan
E
Sekali lirik oke sajalah
A
Bisnisku menjagal, jagal apa saja
E
Yang penting aku senang, aku menang
B A
Persetan orang susah karena aku
B A
Yang penting asyik, sekali lagi
E
Asyik!


E
Khotbah soal moral, omong keadilan
A
Sarapan pagiku
E
Aksi tipu-tipu, lobbying dan upeti
B
wow jagonya

E
Maling kelas teri, bandit kelas coro
A
itu kantong sampah
B A
Siapa yang mau berguru datang padaku
B
Sebut tiga kali namaku
A
Bento, Bento, Bento
E
Asyik!

3. Fakta dan makna lagu Bento - Iwan Fals

Lirik Lagu Iwan Fals Bento dan Chord yang Lengkappotret Iwan Fals (instagram.com/iwanfals)

Lagu Bento dipopulerkan oleh Iwan Fals pada tahun 2008 lalu. Lagu ini masuk album Terbaik dan Terpopuler.

Pencipta lagu Bento bukan Iwan Fals, melainkan Naniel. Lirik lagu Iwan Fals Bento sangat mudah dipahami.

Gak ada kiasan, lirik lagunya sederhana dan lugas. Dari lirik tersebut, kamu akan tahu bahwa lagunya berisi tentang kritik pedas pada pemerintahan Indonesia kala itu.

Gara-gara liriknya yang gahar, lagu Bento jadi kontroversi, lho. Lagu Bento juga semakin menguatkan citra Iwan sebagai musisi yang sering menyanyikan lagu tentang isu dan kritik sosial.

Ketika nongkrong bersama teman-teman, meriahkan suasana dengan nyanyi bareng. Nyanyikan lirik lagu Iwan Fals Bento dan suasana pasti makin menyenangkan!

Baca Juga: Lirik Lagu Fallin' - Isaac Hong yang Jadi OST Queen Of Tears

Topik:

  • Ana Widiawati
  • Addina Zulfa Fa'izah

Berita Terkini Lainnya