10 Artis India yang Putuskan Jadi Mualaf, Beberapa Ikut Pasangan

Mulai dari Sana Khan hingga A. R. Rahman #IDNTimesHype

Hindu menjadi agama mayoritas yang dianut masyarakat India. Meski begitu, tak sedikit artis India yang menganut agama Islam.

Beberapa dari mereka ternyata tidak beragama Islam sejak lahir, melainkan mualaf. Ini dia 10 artis India yang putuskan jadi mualaf!

1. Mahest Bhatt, produser film sekaligus ayah Alia Bhatt putuskan menjadi mualaf

10 Artis India yang Putuskan Jadi Mualaf, Beberapa Ikut PasanganArtis India mualaf (Instagram.com/maheshfilm/)

2. Han Raj Hans dikenal sebagai pengisi soundtrack di film-film Punjabi. Ia memutuskan menjadi mualaf untuk mempelajari literatur Islam

10 Artis India yang Putuskan Jadi Mualaf, Beberapa Ikut PasanganArtis India mualaf (Instagram.com/hansrajhanshrh/)

3. Amrita Singh adalah aktris yang populer di era 90-an sekaligus ibu dari Sara Ali Khan

10 Artis India yang Putuskan Jadi Mualaf, Beberapa Ikut PasanganArtis India mualaf (Instagram.com/saraalikhan95/)

4. Darmendra sempat tuai kontroversi saat menjadi mualaf untuk menikahi istri keduanya, Hema Malini

10 Artis India yang Putuskan Jadi Mualaf, Beberapa Ikut PasanganArtis India mualaf (Instagram.com/aapkadharam/)

5. Sharmila Tagore, mertua Kareena Kapoor menjadi mualaf karena menikah. Ia salah satu aktris dengan bayaran termahal pada masanya

10 Artis India yang Putuskan Jadi Mualaf, Beberapa Ikut PasanganArtis India mualaf (Instagram.com/sharmilatagoreofficial/)

Baca Juga: Aslinya Islam, 11 Artis Ini Pernah Berperan Sebagai Orang Kristen

6. Yuvan Shankar Raja pernah membaca Al-Quran selama 2,5 tahun. Karena hal itu, ia memutuskan menjadi mualaf

10 Artis India yang Putuskan Jadi Mualaf, Beberapa Ikut PasanganArtis India mualaf (Instagram.com/itsyuvan/)

7. Ayesha Takia menggelar pernikahan tradisional Islam bersama Farhan Azmi pada 1 Maret 2009

10 Artis India yang Putuskan Jadi Mualaf, Beberapa Ikut PasanganArtis India mualaf (Instagram.com/ayeshatakia/)

8. Dipika Kakar resmi menjadi mualaf pada Maret 2018 setelah menikah dengan Shoaib Ibrahim

10 Artis India yang Putuskan Jadi Mualaf, Beberapa Ikut PasanganArtis India mualaf (Instagram.com/ms.dipika/)

9. Memiliki nama asli AS Dileep Kumar, musikus India ini mengubah nama menjadi A. R. Rahman setelah menjadi mualaf saat berusia 23 tahun

10 Artis India yang Putuskan Jadi Mualaf, Beberapa Ikut PasanganArtis India mualaf (Instagram.com/arrahman/)

10. Sana Khan putuskan menjadi mualaf di akhir tahun 2020 bersamaan dengan pernikahannya dengan Mufti Anas Sayed

10 Artis India yang Putuskan Jadi Mualaf, Beberapa Ikut PasanganArtis India mualaf (Instagram.com/sanakhaan21/)

Ini dia 10 artis India yang putuskan jadi mualaf. Beberapa justru menjadi mualaf karena mengagumi literatur Islam hingga ayat suci Al-Quran. Ada artis favoritmu di atas?

Baca Juga: 12 Artis India Beragama Islam, Ada yang dari Lahir hingga Mualaf  

Topik:

  • Indra Zakaria

Berita Terkini Lainnya