Produktif Banget, 10 Rutinitas Keluarga Irfan Bachdim saat #DiRumahAja

Sudah hampir sebulan Pemerintah Indonesia menyarankan warganya untuk tetap #DiRumahAja guna memutus rantai penularan COVID-19. Kondisi #DiRumahAja ini tentu dimanfaatkan sebagian orang untuk berkumpul bersama keluarga.
Begitu pula dengan keluarga Irfan Bachdim yang justru makin kompak dan produktif setiap harinya. Ini dia 10 rutinitas asyik ala keluarga Irfan Bachdim saat #DiRumahAja!
1. Irfan Bachdim dan keluarga kecilnya sejak awal sudah menjalankan self quarantine di rumah mereka
2. Sama seperti orang pada umumnya, mereka juga kerap bersantai sambil bersenda gurau
3. Kondisi #DiRumahAja ini bikin quality time mereka lebih terjaga, lho!
4. Irfan dan Jennifer jadi punya waktu lebih untuk berjemur sambil menghabiskan waktu berdua
5. Jennifer juga selalu memasak sarapan tinggi serat untuk keluarga kecilnya
Editor’s picks
Baca Juga: Gak Pernah Sarapan Bakwan, 10 Potret Body Goals Jennifer Bachdim
6. Jennifer dan Kiyomi juga gak mau ketinggalan buat ikutan #pillowdresschallenge
8. Gak perlu intensitas yang berat, cukup rutin berolahraga ringan sudah jadi rutinitas yang baik
9. Irfan Bachdim juga menyempatkan waktu untuk bermain bola di tengah terik matahari. Sekalian berjemur juga, nih!
10. Ini dia yang bikin baper, Irfan dan Jennifer kompak olahraga bareng, lho! Kalau kamu dan pasangan gimana, nih?
Itu dia 10 rutinitas asyik ala keluarga Irfan Bachdim saat #DiRumahAja! Buat kamu si kaum rebahan, yuk coba ikutin rutinitas produktif ala keluarga Irfan Bachdim. Rutinitas favoritmu di waktu senggang ngapain, nih?
Baca Juga: Relationship Goals! 10 Momen Swag Jennifer & Irfan Bachdim Main TikTok