Lirik Lagu 1000 Malam - Ungu, Bikin Galau!

Lagu ini merdu banget!

Siapa yang tidak kenal dengan band yang satu ini? Ungu merupakan salah satu band pop asal Indonesia yang sangat populer pada tahun 2000-an, lho. 

Pada tahun 2010, Ungu mengeluarkan lagu berjudul "1000 Malam". Suara Pasha yang khas dan merdu, membuat lagu ini semakin enak untuk didengarkan. 

Nah, berikut ini lirik lagu "1000 Malam" - Ungu. Check this out!

Lirik lagu

https://www.youtube.com/embed/ZlDE_4VGmiQ

di sini tanpamu semuanya terasa mati

semuanya terasa tak berarti

di sini tanpamu malam pun terasa panjang

bulan pun tak menyinari malamku


[reff]

satu malam bagaikan 1000 malam

tanpamu semuanya terasa hilang

satu malam bagaikan 1000 malam

tanpamu semua jadi tak berarti


di sini tanpamu segalanya terasa hampa

semuanya terasa tak berwarna

di sini tanpamu detak jantungku berhenti

segala yang hidup pun terasa mati


repeat [reff]


kini aku menyadari

bahwa kau-lah satu-satunya alasan aku untuk tetap hidup

aku hidup untuk mencari dirimu

aku hidup untuk berjalan di jalanmu

karna semua hidupku hanyalah milikmu


repeat [reff]


satu malam bagaikan 1000 malam

tanpamu semuanya terasa hilang

satu malam bagaikan 1000 malam

tanpa dirimu semua tak berarti

semua tak berarti

Memiliki makna yang dalam

Lirik Lagu 1000 Malam - Ungu, Bikin Galau!Pexels/Inzmam Khan

Lagu ini menceritakan tentang sebuah perasaan saat seseorang merasakan kesepian dan keheningan. Rasa itu muncul ketika orang yang dicintai tak ada di sisinya untuk menemani.

Waktu pun terasa lebih lama dari biasanya. Lagu ini juga menggambarkan tentang kesedihan yang dalam akibat ditinggal kekasih. 

Baca Juga: Chord dan Lirik Lagu Asmara Terindah - Ungu, OST Film Sang Kiai

Itulah lirik lagu "1000 Malam" - Ungu yang dirilis pada tahun 2010 lalu. Lagunya galau banget, ya!

Topik:

  • Cynthia Nanda Irawan

Berita Terkini Lainnya