10 Momen Kebersamaan Kedua Putra Dude Harlino, Sibling Goals Abis!
Follow IDN Times untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Pasangan selebritis Dude Harlino dan Alyssa Soebandono tentunya sudah tidak asing lagi didengar, bukan? Dude dan Alyssa resmi menikah pada tahun 2014 silam, pernikahan mereka telah dikaruniai dua buah hati laki-laki yang diberi nama Rendra dan Malik. Rendra dan Malik tumbuh menjadi anak yang pintar dan menggemaskan.
Kedekatan antara dua kakak-beradik ini tak luput dari perhatian publik. Penasaran dengan momen kebesamaan Rendra dan Malik? Yuk, simak di sepuluh potret berikut.
1. Kenalin nih, duo kesayangan Dude Harlino yang akrab disapa dengan Rendra dan Malik
2. Sebagai anak pertama Rendra lahir pada tanggal 19 Februari tahun 2015, ia memiliki nama lengkap Muhammad Dirgantara Ariendra Harlino
3. Sedangkan Malik lahir pada tanggal 2 Agustus tahun 2017, ia memiliki nama lengkap Malik Mahendra Harlino
4. Mewarisi pesona dari sang Ayah dan juga Ibu, tak heran jika Rendra dan Malik tumbuh menjadi anak yang menawan. Calon idola baru, nih!
5. Potret kebersamaan mereka memperlihatkan Rendra dan Malik saling akur dan menyayangi
Editor’s picks
Baca Juga: 10 Potret Rendra, Sulung Dude Harlino yang Sudah Usia 5 Tahun
6. Momen ketika Rendra sangat telaten bermain dengan sang adik yang dua tahun lebih muda darinya
7. Kalau ini, Rendra dan Malik sedang berolahraga sepeda dengan sang Ayah, seru banget!
8. Perbedaan usia mereka yang hanya dua tahun, jika sudah remaja pasti terlihat seumuran, ya!
9. Malik selalu memiliki cara untuk mengikuti setiap gerak-gerik Rendra, gemas!
10. Kalau ini, Abang Rendra sedang belajar untuk salat dan Rendra pun ikut-ikutan
Tumbuh dan melewati masa kecil bersama, tentunya pasangan kakak-adik ini semakin kompak dengan terjalinnya ikatan yang semakin erat. Tumbuh menjadi anak yang soleh ya Rendra dan Malik!
Baca Juga: Ultah Kelima, 10 Potret Imut Rendra Putra Sulung Dude Harlino - Alyssa
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.