Taylor Swift Rilis Album Baru, Ini Fakta dan Lirik Lagu evermore

Taylor Swift juga merilis music video willow #IDNTimesHype

Taylor Swift kembali bikin fans tercengang dengan merilis album keduanya di masa pandemik ini. Album berjudul evermore tersebut diluncurkan pada Jumat (11/12/2020) waktu Indonesia.

Title track album ini merupakan hasil kolaborasi dengan band indie folk, Bon Iver. Selain itu, Taytay juga merilis music video untuk lagu willow yang jadi bagian dari album evermore. Yuk kulik lirik dan makna lagu yang menyentuh ini.

1. Ini dia lirik lagu evermore dari Taylor Swift ft. Bon Iver

https://www.youtube.com/embed/EXLgZZE072g

(Bait Pertama: Taylor Swift)
Gray November
I've been down since July
Motion capture
Put me in a bad light
I replay my footsteps on each stepping stone
Trying to find the one where I went wrong
Writing letters
Addressed to the fire

(Reff: Taylor Swift)
And I was catching my breath
Staring out an open window
Catching my death
And I couldn't be sure
I had a feeling so peculiar
That this pain would be for
Evermore

(Bait Kedua: Taylor Swift)
Hey December
Guess I'm feeling unmoored
Can't remember
What I used to fight for
I rewind thе tape but all it does is pause
On thе very moment, all was lost
Sending signals
To be double-crossed

(Reff: Taylor Swift dan Justin Vernon)
And I was catching my breath
Barefoot in the wildest winter
Catching my death
And I couldn't be sure
I had a feeling so peculiar
That this pain would be for
Evermore
(Evermore)

(Bridge Pertama: Justin Vernon)
Can't not think of all the cost
And the things that will be lost
Oh, can we just get a pause?
To be certain, we'll be tall again
Whether weather be the frost
Or the violence of the dog days
I'm on waves, out being tossed
Is there a line that I could just go cross?

(Bridge Kedua: Taylor Swift dan Justin Vernon)
And when I was shipwrecked (Can't think of all the cost)
I thought of you (All the things that will be lost now)
In the cracks of light (Can we just get a pause?)
I dreamed of you (To be certain we'll be tall again, if you think of all the costs)
It was real enough (Whether weather be the frost)
To get me through (Or the violence of the dog days) (Or the violence of the dog days)
(I'm on waves, out being tossed)
(I'm on waves, out being tossed)
I swear (Is there a line that we could just go cross?)
You were there

(Reff: Taylor Swift dan Justin Vernon)
And I was catching my breath
Floors of a cabin creaking under my step
And I couldn't be sure
I had a feeling so peculiar
This pain wouldn't be for
Evermore
Evermore
Evermore
This pain wouldn't be for evermore
Evermore

2. Ini makna lagu evermore dari Taylor Swift ft. Bon Iver

Taylor Swift Rilis Album Baru, Ini Fakta dan Lirik Lagu evermore

(Bait Pertama: Taylor Swift)
November kelabu
Aku sudah galau sejak Juli
Motion capture
Membuatku tampak buruk
Aku mengulang langkahku di setiap batu pijakan
Berusaha mencari di mana kesalahanku
Menulis surat demi surat
Yang dialamatkan kepada api

(Reff: Taylor Swift)
Dan aku sedang mengatur napas
Menatap keluar jendela yang terbuka
Menghadapi kematian
Dan aku tak bisa yakin
Aku telah merasa sangat berbeda
Bahwa rasa sakit ini tidak akan ada
Lagi selamanya

(Bait Kedua: Taylor Swift)
Hei Desember
Sepertinya aku merasa lega
Tak ingat
Apa yang dulu kuperjuangkan
Aku mengulang rekaman tapi yang terjadi hanya pause
Di saat ketika semuanya hilang
Mengirim sinyal
Untuk dikhianati

(Reff: Taylor Swift dan Justin Vernon)
Dan aku sedang mengatur napas
Telanjang kaki di musim dingin yang ganas
Menghadapi kematian
Dan aku tak bisa yakin
Aku telah merasa sangat berbeda
Bahwa rasa sakit ini tidak akan ada
Lagi selamanya
(selamanya)

(Bridge Pertama: Justin Vernon)
Bisakah kita tak memikirkan segala hal yang harus dikorbankan
Dan semua hal yang akan hilang
Oh, tak bisa kah kita berhenti sejenak?
Agar yakin bahwa kita akan kembali bangkit
Entah cuara membeku
Atau kerasnya musim panas
Aku dibawa ombak, terombang-ambing
Adakah garis yang bisa kulewati dengan mudah?

(Bridge Kedua: Taylor Swift dan Justin Vernon)
Dan ketika kapalku karam 
Aku memikirkan dirimu 
Dalam secercah cahaya 
Aku memimpikan dirimu 
Itu cukup nyata
Bagiku untuk melanjutkannya 
Aku yakin
Kau ada di sana 

(Reff: Taylor Swift dan Justin Vernon)
Dan aku sedang mengatur napas
Lantai kabin berderit di bawah kakiku
Dan aku tak bisa yakin
Aku telah merasa sangat berbeda
Bahwa rasa sakit ini tidak akan ada
Lagi selamanya
Selamanya
Selamanya
Selamanya
Rasa sakit ini tidak akan ada
Lagi selamanya

Baca Juga: Fakta dan Lirik Lagu Taylor Swift - Cardigan dari Album Folklore

3. evermore merupakan album kedua yang dirilis Taylor Swift di masa pandemik

Sebelumnya di bulan Juli, Taylor Swift juga telah merilis album berjudul folklore. Sama seperti folklore, album evermore baru diumumkan sehari sebelum tanggal rilis. Album ini merupakan sebuah kado kejutan bagi para Swifties.

"Aku ingin memberi kalian kejutan dengan album ini. Kalian semua sudah sangat peduli, suportif, dan penuh perhatian di hari ulang tahunku. Jadi kali ini aku akan memberi kalian sesuatu!" tulis Taylor Swift di akun Instagramnya.

Ia juga menyadari bahwa musim liburan tahun ini akan terasa sepi (karena wabah pandemik) bagi sebagian besar penggemarnya. Oleh karena itu, album ini ia ciptakan untuk menghibur hati para fans yang merindukan orang-orang tersayang.

4. Taylor Swift kembali bekerja sama dengan sejumlah nama besar di album evermore

Taylor Swift Rilis Album Baru, Ini Fakta dan Lirik Lagu evermoreInstagram.com/taylorswift

Untuk evermore, Taylor Swift kembali berkolaborasi dengan Bon Iver. Ada pula HAIM dan the National yang turut membantu kesuksesannya. Ia juga bekerja sama dengan Aaron Dessner dan Jack Antonoff.

Justin Vernon bahkan muncul dalam lima lagu di album evermore. Selain menyumbang vokal di lagu evermore, vokalis Bon Iver ini juga mengisi drum dan gitar di lagu cowboy like me. Selain mereka, masih ada sederet musisi yang berjasa dan Taylor tulis namanya dalam credit album.

5. Taylor Swift telah merilis MV untuk lagu willow

https://www.youtube.com/embed/RsEZmictANA

Untuk album evermore, Taytay telah merilis satu music video untuk lagu willow. Di sini, sang diva tampak cantik memesona dengan tema vintage dan fantasi. MV ini juga mengingatkan pada keunikan video clip album sebelumnya yang bertajuk Cardigan.

Gimana Swifties, sudah dengerin karya terbaru Taylor Swift belum? Mana lagu favoritmu dari album evermore

Baca Juga: Rilis Album Folklore, 10 Penampilan Terbaru Taylor Swift Kian Memesona

Topik:

  • Erina Wardoyo

Berita Terkini Lainnya