10 Film Sci-Fi Terbaik Berdasarkan Adaptasi Novel Jules Verne

Ada yang sampai dibuat remake

Jules Verne merupakan salah satu penulis paling terkemuka dalam genre fiksi ilmiah. Tidak mengherankan bahwa semua karyanya telah menginspirasi banyak adaptasi film. Ia menjadi salah satu penulis yang karyanya paling banyak diterjemahkan. Penulis asal Prancis ini telah menulis cerita legendaris seperti dengan penuh imajinasi berani.

Karya-karya Jules Verne telah menjadi inspirasi bagi beberapa film dalam genre fiksi ilmiah. Beberapa di antaranya bahkan masih menarik untuk ditonton hingga saat ini. Berikut ini deretan film sci-fi Hollywood yang diadaptasi dari buku-buku karangan Jules Verne.

1. A Trip to the Moon (1902) jadi film fiksi ilmiah pertama yang terinspirasi dari karya Jules Verne. Film ini mengisahkan perjalanan ke bulan dengan visual yang menghipnotis

10 Film Sci-Fi Terbaik Berdasarkan Adaptasi Novel Jules Vernecuplikan film A Trip to the Moon (dok. Star-Film/A Trip to the Moon)

2. Menjadi salah satu film awal Disney, 20,000 Leagues Under the Sea (1954) menceritakan kru kapal selam Nautilus dalam petualangan bawah laut yang penuh bahaya

10 Film Sci-Fi Terbaik Berdasarkan Adaptasi Novel Jules Vernecuplikan film 20,000 Leagues Under the Sea (dok. Disney/20,000 Leagues Under the Sea)

3. Berdasarkan novel berjudul sama, The Mysterious Island (1961) mengisahkan tentara Union yang terdampar di pulau misterius setelah melarikan diri dari penjara

10 Film Sci-Fi Terbaik Berdasarkan Adaptasi Novel Jules Vernecuplikan film The Mysterious Island (dok. Columbia Pictures/The Mysterious Island)

4. Journey to the Center of the Earth (1959) menghadirkan petualangan menyenangkan tentang eksplorasi ke pusat bumi dengan elemen klasik

10 Film Sci-Fi Terbaik Berdasarkan Adaptasi Novel Jules Vernecuplikan film Journey to the Center of the Earth (dok. 20th Century Studio/Journey to the Center of the Earth)

5. Bertabur bintang terkenal di era keemasan Hollywood, Around the World in 80 Days (1956) menjadi salah adaptasi novel Jules Verne paling epik

10 Film Sci-Fi Terbaik Berdasarkan Adaptasi Novel Jules Vernecuplikan film Around the World in 80 Days (dok. Warner Bros/Around the World in 80 Days)

6. Meskipun remake, Journey to the Center of the Earth (2008) tetap menghibur dengan kisah petualangan klasik dengan efek modern

10 Film Sci-Fi Terbaik Berdasarkan Adaptasi Novel Jules Vernecuplikan film Journey to the Center of the Earth (dok. Warner Bros/Journey to the Center of the Earth)

Baca Juga: 5 Film Sci-Fi Tentang Petualangan di Luar Angkasa, Harus Nonton!

7. Lelucon dari Jackie Chan dan Steve Coogan berhasil mengubah cerita aksi menjadi aksi di remake Around the World in 80 Days (2004)

10 Film Sci-Fi Terbaik Berdasarkan Adaptasi Novel Jules Vernecuplikan film Around the World in 80 Days (dok. Disney/Around the World in 80 Days)

8. Master of the World (1961) mengadaptasi novel Jules Verne yang kurang dikenal. Film ini menampilkan pria yang mengancam pemerintah dengan senjata canggih

10 Film Sci-Fi Terbaik Berdasarkan Adaptasi Novel Jules Vernecuplikan film Master of the World (dok. Alta Vista Prod./Master of the World)

9. Journey 2: The Mysterious Island (2012) menampilkan Dwayne Johnson dalam petualangan mencari kakeknya yang hilang di sebuah pulau misterius

10 Film Sci-Fi Terbaik Berdasarkan Adaptasi Novel Jules Vernecuplikan film Journey 2: The Mysterious Island (dok. Warner Bros/Journey 2: The Mysterious Island)

10. Terdiri dari 2 bagian film, Journey to the Center of the Earth (1999) mengisahkan petualangan ke pusat bumi dengan CGI yang terbatas namun masih menghibur

10 Film Sci-Fi Terbaik Berdasarkan Adaptasi Novel Jules Vernecuplikan film Journey to the Center of the Earth (dok. USA Network/Journey to the Center of the Earth)

Ternyata ada cukup banyak film fiksi ilmiah yang mengadaptasi karya Jules Verne. Bahkan beberapa novel ada yang sampai dibuat remake berkali-kali. Kira-kira dari kesepuluh film fiksi ilmiah di atas, nomor berapa saja yang sudah kamu tonton, nih?

Baca Juga: 5 Rekomendasi Film Sci-Fi Netflix, Serangan Komet dan Perjalanan Waktu

Emma Kaes Photo Verified Writer Emma Kaes

Welcome to my alter ego :)

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Izza Namira

Berita Terkini Lainnya