Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

8 Fakta Peran Punpun Sutatta dalam Drama Club Friday Love Status

cuplikan drama Club Friday Love Status
cuplikan drama Club Friday Love Status (dok. Change2561/Club Friday Love Status)

Langganan membintangi cerita bertema dark romance, Punpun Sutatta kembali menghadirkan akting yang apik lewat drama Thailand Club Friday Love Status. Ini bukanlah serial Club Friday pertama yang ia bintangi. Sebelumnya, Punpun sudah memerankan beberapa karakter dalam drama serial Club Friday pada musim-musim sebelumnya.

Musim ke-18 drama ini diawali dengan Club Friday Love Status: Situationship. Di sini Punpun beradu akting dengan Ko Vasin, Zung Kidakarn, Lily Pantila, dan lainnya. Nah, berikut ini IDN Times Community bagikan delapan fakta peran Punpun Sutatta dalam drama Thailand Club Friday Love Status. Yuk, simak sampai selesai!

1. Punpun berperan sebagai Now, direktur kreatif di sebuah perusahaan periklanan terkenal di Bangkok

cuplikan drama Club Friday Love Status
cuplikan drama Club Friday Love Status (dok. Change2561/Club Friday Love Status)

2. Walau sukses dalam karier, nyatanya Now selalu merasa tak beruntung dalam percintaan. Padahal, ia dan pacarnya sudah sangat lama menjalin hubungan

cuplikan drama Club Friday Love Status
cuplikan drama Club Friday Love Status (dok. Change2561/Club Friday Love Status)

3. Sayangnya, pacar Now tak ingin mereka go public dan selalu menyembunyikan hubungan selama 12 tahun

cuplikan drama Club Friday Love Status
cuplikan drama Club Friday Love Status (dok. Change2561/Club Friday Love Status)

4. Sampai pada satu titik, Now tak tahan lagi dan memutuskan hubungan mereka jika sang pacar tak mau menikahinya

cuplikan drama Club Friday Love Status
cuplikan drama Club Friday Love Status (dok. Change2561/Club Friday Love Status)

5. Setelah putus cinta, Now mencari cara untuk menghilangkan rasa sepinya. Ia lantas memberanikan diri untuk bermain aplikasi kencan

cuplikan drama Club Friday Love Status
cuplikan drama Club Friday Love Status (dok. Change2561/Club Friday Love Status)

6. Sejak awal bermain, Now langsung cocok dengan seorang musisi bernama Tan (Ko Vasin). Keduanya tetap sepakat untuk hanya jadi friends with benefits (BWF)

cuplikan drama Club Friday Love Status
cuplikan drama Club Friday Love Status (dok. Change2561/Club Friday Love Status)

7. Namun, Now mulai merasa terikat dan ingin Tan untuk meresmikan hubungan mereka. Namun, Tan sama sekali tak mau mengubah status

cuplikan drama Club Friday Love Status
cuplikan drama Club Friday Love Status (dok. Change2561/Club Friday Love Status)

8. Ketika mengetahui Tan punya utang, Now membantu dan meminta Tan untuk hanya setia kepada Now. Namun, ternyata jiwa playboy Tan tak pernah pergi

cuplikan drama Club Friday Love Status
cuplikan drama Club Friday Love Status (dok. Change2561/Club Friday Love Status)

Drama ini masih tayang di kanal YouTube Change2561. Jadi, belum ketahuan akhir ceritanya. Apakah Now akan terus mengusahakan hubungannya dengan Tan atau akan kembali pada cinta lamanya. Nantikan drama Thailand ini setiap Jumat malam, ya!

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Yudha ‎
EditorYudha ‎
Follow Us

Latest in Hype

See More

8 Fakta Peran Punpun Sutatta dalam Drama Club Friday Love Status

14 Jan 2026, 23:54 WIBHype