8 Potret Farida Nurhan Peduli UMKM, Gak Jaim Ajak Pedagang Kecil

Selalu akrab dengan masyarakat

Sejalan dengan konten kulinernya, Omay alias Farida Nurhan kerap membantu promosi UMKM sebagai bentuk kepeduliannya kepada pelaku usaha. Meski kini sedang punya masalah dengan sesama food vlogger, Omay tetap setia dengan konten icip-icip masakan bersama pedagang kecil yang ditemuinya. Kebersamaan hangat Omay saat bersama pelaku usaha kecil bisa dilihat dalam unggahan media sosialnya berikut ini. Yuk, simak potret seru dan hangat saat Farida Nurhan peduli UMKM. 

1. Nasi goreng gerobakan dengan bumbu ulek ala Pak Dhe ini bikin Omay ingin terus-terusan makan dan gak berhenti ngunyah

8 Potret Farida Nurhan Peduli UMKM, Gak Jaim Ajak Pedagang Kecilpotret Farida Nurhan (instagram.com/farida.nurhan)

2. Puding viral buatan Pak Solikhin yang terletak di Pasar Santa juga tak luput dari perhatian Farida Nurhan untuk icip-icip

8 Potret Farida Nurhan Peduli UMKM, Gak Jaim Ajak Pedagang Kecilpotret Farida Nurhan (instagram.com/farida.nurhan)

3. Meski masih sekolah, Derlin yang pernah viral karena jualan di sekolah sempat bikin konten kuliner bareng Omay

8 Potret Farida Nurhan Peduli UMKM, Gak Jaim Ajak Pedagang Kecilpotret Farida Nurhan (instagram.com/farida.nurhan)

4. Pedagang bakso gerobak pinggir jalan tanpa nama ini terlihat bahagia setelah dagangannya diborong habis sama Omay

8 Potret Farida Nurhan Peduli UMKM, Gak Jaim Ajak Pedagang Kecilpotret Farida Nurhan (instagram.com/farida.nurhan)

5. Saat menyambangi Surabaya, Omay menyempatkan diri mampir di gerobak Tahu Tek milik Mbah Seraji yang berusia 85 tahun

8 Potret Farida Nurhan Peduli UMKM, Gak Jaim Ajak Pedagang Kecilpotret Farida Nurhan (instagram.com/farida.nurhan)

Baca Juga: 7 Foto Jadul Farida Nurhan sebelum Jadi Food Vlogger, Jadul tapi Gaul

6. Melipir ke Bogor, Omay tampak serius berbincang dengan mak pelaku UMKM dalam program Numpang Mangan

8 Potret Farida Nurhan Peduli UMKM, Gak Jaim Ajak Pedagang Kecilpotret Farida Nurhan (instagram.com/farida.nurhan)

7. Kakek penjual bakso gerobak keliling yang dikunjungi Farida Nurhan tampak masih semangat cari cuan

8 Potret Farida Nurhan Peduli UMKM, Gak Jaim Ajak Pedagang Kecilpotret Farida Nurhan (instagram.com/farida.nurhan)

8. Nge-vlog di daerah Sunter, Omay memberikan label "recommended" pada gerobak Tongseng dan Nasi Goreng Pak Slamet

8 Potret Farida Nurhan Peduli UMKM, Gak Jaim Ajak Pedagang Kecilpotret Farida Nurhan (instagram.com/farida.nurhan)

Simbiosis mutualisme yang terjadi antara Farida Nurhan dan para pelaku UMKM memang gak ada salahnya dilakukan. Keduanya sama-sama mendapat kebaikan dan gak ada yang dirugikan. Kegiatan Farida Nurhan peduli UMKM bisa dijadikan contoh untuk berbuat baik, lho.

Baca Juga: 8 Potret Farida Nurhan Kulineran dengan Artis Indonesia, Akrab!

Iip Afifullah Photo Verified Writer Iip Afifullah

Someone

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Debby Utomo

Berita Terkini Lainnya