Yang namanya jodoh, gak bisa ditebak kapan dan di mana munculnya. Ada yang jadian setelah dikenalkan orang terdekat. Namun ada juga yang ketemu jodoh di tempat tertentu.
Berikut ini lima publik figur yang bertemu pasangannya di gereja. Niatnya ibadah, malah dapat bonus berupa jodoh. Siapa saja mereka?
