8 Potret Asli Pemeran Avatar: The Last Airbender, Zuko Beda Banget!

Begini potret asli pemeran Avatar di luar karakternya

Serial Avatar: The Last Airbender versi live-action yang selama ini dinantikan akhirnya sudah bisa kamu saksikan melalui layanan streaming Netflix mulai 22 Februari 2024. Serial ini hadir dengan 8 episode yang bisa diikuti secara langsung oleh penonton.

Jika menonton dari episode awal hingga akhir, maka kamu akan melihat ada beberapa aktor dan aktris ternama yang turut membintangi serial hasil garapan sutradara Jabbar Raisani dan Michael Goi ini. Gaya aslinya banyak yang beda, ini potret pemeran Avatar: The Last Airbender di kehidupan nyata.

1. Di serial Avatar: The Last Airbender, Gordon Cormier berperan sebagai Aang yang adalah seorang pengendali udara dan Avatar

8 Potret Asli Pemeran Avatar: The Last Airbender, Zuko Beda Banget!Gordon Cormier sebagai Aang (Instagram.com/gordoncormier_officialInstagram.com/avatarnetflix)

2. Aktris Kiawentiio berperan sebagai satu-satunya pengendali air yang masih hidup di Suku Air Selatan bernama Katara

8 Potret Asli Pemeran Avatar: The Last Airbender, Zuko Beda Banget!Kiawentiio sebagai Katara (Instagram.com/kiawentiioInstagram.com/avatarnetflix)

3. Ian Ousley kali ini berperan sebagai Sokka, kakak laki-laki Katara dan juga salah satu pemimpin di desanya

8 Potret Asli Pemeran Avatar: The Last Airbender, Zuko Beda Banget!Ian Ousley sebagai Sokka (Instagram.com/ianousleyInstagram.com/avatarnetflix)

4. Dallas Liu berperan sebagai Pangeran Zuko, anak dari Raja Api Ozai. Dia memiliki ambisi untuk menangkap Avatar demi mendapatkan kembali kehormatan

8 Potret Asli Pemeran Avatar: The Last Airbender, Zuko Beda Banget!Dallas Liu sebagai Pangeran Zuko (Instagram.com/dallas_liu)

Baca Juga: Biodata dan Profil Dallas Liu, Pemeran Zuko Avatar Berdarah Indonesia

5. Aktor asal Korea Selatan, Paul Sun Hyung, berperan sebagai Jenderal Iroh sekaligus paman dari Pangeran Zuko

8 Potret Asli Pemeran Avatar: The Last Airbender, Zuko Beda Banget!Paul Sun Hyung sebagai Jenderal Iroh (Instagram.com/angryappaInstagram.com/avatarnetflix)

6. Sosok Raja Api Ozai, tokoh antagonis penguasa kejam Negara Api, diperankan oleh Daniel Dae Kim

8 Potret Asli Pemeran Avatar: The Last Airbender, Zuko Beda Banget!Daniel Dae Kim sebagai Raja Api Ozai (Instagram.com/danieldaekimInstagram.com/avatarnetflix)

7. Penampilan Maria Zhang sebagai Suki di Avatar: The Last Airbender ternyata mencuri perhatian para penonton, lho

8 Potret Asli Pemeran Avatar: The Last Airbender, Zuko Beda Banget!Maria Zhang sebagai Suki (Instagram.com/mariaxzhangInstagram.com/avatarnetflix)

8. Di serial ini, Pangeran Zuko memiliki saudara perempuan bernama Azula yang diperankan Elizabeth Yu

8 Potret Asli Pemeran Avatar: The Last Airbender, Zuko Beda Banget!Elizabeth Yu sebagai Azula (Instagram.com/lizz.yuInstagram.com/avatarnetflix)

Jadi, itulah beberapa potret asli pemeran Avatar: The Last Airbender. Gimana, mana yang bikin pangling? Ada yang jadi favoritmu?

Baca Juga: Daftar Akun Instagram 7 Pemeran Utama Avatar: The Last Airbender

Topik:

  • Zahrotustianah

Berita Terkini Lainnya