Belum lama ini Vino Giovanni Bastian namanya banyak dibicarakan netizen di Twitter. Hal ini karena dirinya hanya mem-follow satu akun di Instagram, tak lain tak buka akun istrinya, Marsha Timothy. Padahal, followers Vino di akun Instagramnya sudah mencapai 3 juta orang. Karena itulah, banyak netizen yang menyebut apa yang dilakukan Vino sebagai bentuk cintanya kepada sang istri.
Yups, pasangan yang menikah sejak tahun 2012 ini selalu menunjukkan kemesraan mereka dalam berbagai kesempatan. Kira-kira seperti apa kompaknya pasangan Vino dan Marsha? Yuk, simak artikel di bawah ini.