9 Fakta CDrama I May Love You, Huang Ri Ying Jadi Penulis Skenario!

Miles Wei balik jadi bos lagi, nih

Drama-drama baru mulai bermunculan, Mango TV tak ketinggalan turut mengumumkan proses produksi untuk drama terbarunya yang berjudul I May Love You. Mengambil latar di dunia pembuatan film yang sibuk, sutradara Lin Yi resmi ditunjuk untuk mengarahkan drama ini.

Menggaet nama Miles Wei dan Huang Ri Ying sebagai pemeran utama, yuk simak sembilan fakta menarik drama I May Love You berikut ini.

1. I May Love You merupakan drama bergenre romansa yang mengikuti perjalanan hubungan antara seorang penulis skenario dan bosnya

9 Fakta CDrama I May Love You, Huang Ri Ying Jadi Penulis Skenario!Poster CDrama I May Love You (dok. Mango TV/I May Love You)

2.  Miles Wei dan Huang Ri Ying ditunjuk sebagai pemeran utama, aktor Chen Bohao juga dikonfirmasi akan tampil sebagai cameo dalam drama ini

9 Fakta CDrama I May Love You, Huang Ri Ying Jadi Penulis Skenario!Para Pemeran CDrama I May Love You (dok. Mango TV/I May Love You)

3. Huang Ri Ying nantinya akan memainkan peran sebagai seorang penulis skenario bernama Tang Xin

9 Fakta CDrama I May Love You, Huang Ri Ying Jadi Penulis Skenario!Poster CDrama I May Love You (dok. Mango TV/I May Love You)

4. Selama bekerja, Tang Xin diam-diam naksir dengan bosnya yang karismatik dan keras kepala

9 Fakta CDrama I May Love You, Huang Ri Ying Jadi Penulis Skenario!Huang Ri Ying di Upacara Syuting CDrama I May Love You (dok. Mango TV/I May Love You)

5. Sosok Tang Yu, bos yang diam-diam disukai oleh Tang Xin akan diperankan oleh aktor Miles Wei

9 Fakta CDrama I May Love You, Huang Ri Ying Jadi Penulis Skenario!Poster CDrama I May Love You (dok. Mango TV/I May Love You)

Baca Juga: 10 Fakta CDrama A Romance of the Little Forest, Drama Baru Esther Yu!

6. Setelah mengutarakan perasaannnya pada Tang Yu dan ditolak, Tang Xin kemudian memutuskan untuk mengundurkan diri

9 Fakta CDrama I May Love You, Huang Ri Ying Jadi Penulis Skenario!Poster CDrama I May Love You (dok. Mango TV/I May Love You)

7. Tak larut dalam kesedihan, Tang Xin mulai bangkit dengan memilih ikut bergabung dengan sutradara lain dan mulai memproduksi film

9 Fakta CDrama I May Love You, Huang Ri Ying Jadi Penulis Skenario!Poster CDrama I May Love You (dok. Mango TV/I May Love You)

8. Tang Yu yang mulai merasakan penyesalan setelah kepergian Tang Xin mulai berinisiatif untuk balik mengejarnya

9 Fakta CDrama I May Love You, Huang Ri Ying Jadi Penulis Skenario!Miles Wei dan Huang Ri Ying di Upacara Syuting CDrama I May Love You (dok. Mango TV/I May Love You)

9. Drama I May Love You telah memulai proses syuting sejak 23 Februari lalu dan dipersiapkan tayang di Mango TV sebanyak 24 episode

9 Fakta CDrama I May Love You, Huang Ri Ying Jadi Penulis Skenario!Poster CDrama I May Love You (dok. Mango TV/I May Love You)

Spesialis jadi bos, Miles Wei kembali ditunjuk memerankan karakter petinggi perusahaan yang karismatik. Chemistry-nya bersama Huang Ri Ying di drama I May Love You ditunggu banget, nih!

Baca Juga: 10 Fakta CDrama Rising With The Wind, Simon Gong Jadi Investor!

Kenny Riana Photo Verified Writer Kenny Riana

Jatuh berkali-kali untuk bangkit. Kamu tidak akan pernah bangkit jika tidak pernah jatuh.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Agustin Fatimah

Berita Terkini Lainnya