Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

Momen Keluarga Kris Dayanti Liburan di Batu, Jawa Timur

potret keluarga Kris Dayanti (instagram.com/aurelie.hermansyah)

Saat ini, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah sedang menunaikan ibadah haji. Mereka lantas meninggalkan kedua buah hati, Ameena dan Azura, sejenak di Indonesia. Meski begitu, Atta dan Aurel tidak risau sebab Ameena dan Azura diasuh oleh nenek dan pengasuh kepercayaan.

Pada kesempatan itu pula, Kris Dayanti memboyong kedua cucunya tersebut merayakan Lebaran Haji di tanah kelahirannya, yaitu Batu, Jawa Timur. Kita intip momen keseruannya berikut, yuk!

 

1. Warga antusias menyambut kedatangan Kris Dayanti bersama cucunya yang juga berkurban di sana

potret keluarga Kris Dayanti (instagram.com/krisdayantilemos)

2. Ameena dan Azura pun terlihat menikmati perjalanan mereka di Batu, Jawa Timur

potret keluarga Kris Dayanti (instagram.com/krisdayantilemos)

3. Tentu saja, Kris Dayanti juga mengajak pengasuh Ameena dan Azura untuk liburan di sana

potret keluarga Kris Dayanti (instagram.com/krisdayantilemos)

4. Nah, kalau ini potret menggemaskan Azura saat digendong oleh kakeknya. Terlihat banyak ibu-ibu yang ingin menyapanya

potret keluarga Kris Dayanti (instagram.com/krisdayantilemos)

5. Saat di Batu, Kris Dayanti juga mengajak cucu-cucunya itu berkunjung ke salah satu tempat ikonik

potret keluarga Kris Dayanti (instagram.com/aurelie.hermansyah)

6. Beginilah potret Ameena dan Azura ketika berkunjung ke Batu Night Spectacular

potret keluarga Kris Dayanti (instagram.com/aurelie.hermansyah)

7. Aurel pun mengunggah potret putrinya ini ke Instagram dan berterima kasih kepada Kris Dayanti yang mengajak Ameena serta Azura main ke Batu

potret keluarga Kris Dayanti (instagram.com/aurelie.hermansyah)

Meski ditinggal dalam waktu yang cukup lama oleh orangtuanya, Ameena dan Azura tetap ceria. Itu karena banyak orang terdekat yang menjaganya. Para kakek dan neneknya pun siaga banget.

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Alina Lin
EditorAlina Lin
Follow Us