Jadi Pemeran Utama di Racket Boys, 9 Fakta Menarik Lee Ji Won

Aktris muda berbakat! #WaktunyaKorea #IDNTimesHype

Racket Boys merupakan drama baru yang akan tayang pada 31 Mei mendatang. Bakal ditayangkan oleh SBS dan Netflix, drama ini bergenre olahraga yang berfokus pada  para permainan bulu tangkis.

Dibintangi oleh Kim Sang Kyung, Oh Na Ra, Tang Jun Sang, hingga Lee Ji Won sebagai pemeran utama, drama ini sudah mulai mencuri perhatian.

Salah satu pemerannya, Lee Ji Won sebelumnya pernah membintangi drama The Uncanny Counter bersama Cho Byeong Kyu. Aktingnya dalam drama tersebut pun juga tuai pujian dari penonton.

Memulai aktingnya dari tahun 2014, berikut 9 fakta menarik tentang Lee Ji Won.

1. Lee Ji Won mengawali debutnya di dua film, yakni Thuy dan How to Steal a Dog sebagai support role​​​​​​​ saat usianya baru 8 tahun

Jadi Pemeran Utama di Racket Boys, 9 Fakta Menarik Lee Ji WonLee Ji Won (instagram.com/forest_entertainment)

2. Tahun ini bakal menginjak usia 15 tahun, Lee Ji Won lahir 30 Agustus 2006

Jadi Pemeran Utama di Racket Boys, 9 Fakta Menarik Lee Ji WonLee Ji Won (instagram.com/forest_entertainment)

3. Pada tahun 2015, Lee Ji Won mulai terjun ke dunia drama lewat The Producers

Jadi Pemeran Utama di Racket Boys, 9 Fakta Menarik Lee Ji WonLee Ji Won (instagram.com/forest_entertainment)

Baca Juga: 10 Potret Lee Ji Won, Teman Mun di KDrama 'The Uncanny Counter'

4. Aktingnya semakin dikenal setelah membintangi drama Sky Castle dan berperan sebagai Kang Ye Bin

Jadi Pemeran Utama di Racket Boys, 9 Fakta Menarik Lee Ji WonLee Ji Won (instagram.com/forest_entertainment)

5. Setelah banyak dikenal, Ji Won pun banyak menerima tawaran sebagai pemeran pendukung di beberapa judul drama dan film 

Jadi Pemeran Utama di Racket Boys, 9 Fakta Menarik Lee Ji WonLee Ji Won (instagram.com/forest_entertainment)

6. Di awal debutnya hingga sekarang, aktris muda ini selalu produktif di dunia seni peran, lho

Jadi Pemeran Utama di Racket Boys, 9 Fakta Menarik Lee Ji WonLee Ji Won dan Lee Jae In (instagram.com/racketboys_sbs)

Baca Juga: 9 Potret Cuplikan Drama Korea Racket Boys yang Siap Tayang 31 Mei

7. Hingga akhirnya, Lee Jin Won di dapuk sebagai pemeran utama di drama Racket Boys

Jadi Pemeran Utama di Racket Boys, 9 Fakta Menarik Lee Ji WonLee Ji Won (instagram.com/racketboys_sbs)

8. Banyak di bintangi aktor muda, Lee Ji Won akan berperan sebagai Lee Han Sol 

Jadi Pemeran Utama di Racket Boys, 9 Fakta Menarik Lee Ji Wonposter drama Racket Boys (instagram.com/sbsdrama.official)

9. Dengan gaya rambut baru, Lee Ji Won siap bintangi drama Racket Boys dan menjadi pemain bulu tangkis, nih

Jadi Pemeran Utama di Racket Boys, 9 Fakta Menarik Lee Ji WonLee Ji Won (instagram.com/forest_entertainment)

Nah, itulah 9 fakta menarik mengenai Lee Ji Won yang akan menjadi pemeran utama di drama Racket Boys. Sudah berakting di usia yang sangat muda, sukses selalu Lee Ji Won!

Baca Juga: 10 Fakta Tang Jun Sang, dari CLOY, Move to Heaven, hingga Racket Boys

Novita Hilmanita Photo Verified Writer Novita Hilmanita

Winter Bear☃️

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Ines Sela Melia

Berita Terkini Lainnya