Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

Potret Perbandingan Cast Harry Potter Versi Serial dan Film

Perbandingan pemain Harry Potter (Instagram/hbo dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)
Perbandingan pemain Harry Potter (Instagram/hbo dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)

Selasa, (27/05/2025) HBO baru saja mengumumkan pemeran utama untuk serial Harry Potter. Melalui Instagram, rumah produksi tersebut memperlihatkan tiga aktor cilik yang akan berperan sebagai Harry, Hermione dan Ron. 

Sebelumnya, HBO lebih dulu merilis cast staff Sekolah Sihir Hogwarts. Dengan dirilisnya para aktor yang akan berperan di serial Harry Potter, banyak penggemar yang kemudian membandingkan penampilannya dengan para pemeran versi film. Ada yang mirip banget lho!

1. Peran Harry Potter ikonik yang diperankan oleh Daniel Radcliffe akan diperankan kembali oleh Dominic McLaughlin sebagai Harry Potter versi serial

Perbandingan pemain Harry Potter (Instagram/hbo dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)
Perbandingan pemain Harry Potter (Instagram/hbo dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)

2. Arabella Stanton akan menjadi Hermione Granger untuk Harry Potter versi serial. Penampilannya cukup berbeda jika dibandingkan dengan Hermione versi Emma Watson

Perbandingan pemain Harry Potter (Instagram/hbo dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)
Perbandingan pemain Harry Potter (Instagram/hbo dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)

3. Rambut ginger Alastair Stout bikin penampilannya mirip banget dengan Ron Weasley yang diperankan oleh Rupert Grint

Perbandingan pemain Harry Potter (Instagram/hbo dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)
Perbandingan pemain Harry Potter (Instagram/hbo dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)

4. John Lithgow didapuk sebagai Albus Dumbledore sang kepala sekolah Hogwarts yang di film diperankan oleh mendiang Richard Harris dan mendiang Michael Gambon

Perbandingan pemain Harry Potter (Dok. Warner Bros/Harry Potter dan Dok. Lupin Film/Cabrini))
Perbandingan pemain Harry Potter (Dok. Warner Bros/Harry Potter dan Dok. Lupin Film/Cabrini))

5. Paapa Essiedu akan berperan sebagai tokoh ikonik Severus Snape yang di film diperankan oleh mendiang Alan Rickman

Perbandingan pemain Harry Potter (Instagram/paapaesidu dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)
Perbandingan pemain Harry Potter (Instagram/paapaesidu dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)

6. Janet McTeer didapuk berperan sebagai Minerva McGonagall yang di filmnya diperankan oleh mendiang Maggie Smith

Perbandingan pemain Harry Potter (Dok. Netflix dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)
Perbandingan pemain Harry Potter (Dok. Netflix dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)

7. Komedian Nick Frost akan berperan sebagai Hagrid di versi serial. Banyak yang bilang ia cukup mirip dengan mendiang Robbie Coltrane

Perbandingan pemain Harry Potter (Dok. Amazon/Truth Seekers dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)
Perbandingan pemain Harry Potter (Dok. Amazon/Truth Seekers dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)

8. Luke Thallon, akan memerankan Profesor Quirinus Quirrell yang di film Harry Potter and the Philosopher's Stone diperankan oleh Ian Hart

Perbandingan pemain Harry Potter (Dok. Royal Shakespear Company dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)
Perbandingan pemain Harry Potter (Dok. Royal Shakespear Company dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)

9. Kira-kira Paul Whitehouse akan sukses memerankan karakter Argus Filch, penjaga Sekolah Sihir Hogwarts yang di filmnya ikonik dengan aktor David Bradley gak ya?

Perbandingan pemain Harry Potter (Dok. BBC dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)
Perbandingan pemain Harry Potter (Dok. BBC dan Dok. Warner Bros/Harry Potter)

Dari para pemeran karakter di serial Harry Potter yang telah di-spill, mana nih yang menurut kalian emang mirip dengan para pemeran di filmnya terdahulu?

 

Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Indra Zakaria
EditorIndra Zakaria
Follow Us