Balikan sama mantan itu penuh drama, penyesalan, dan harapan yang setengah ragu. Kalau Doraemon tiba-tiba muncul dan mau meminjamkan salah satu alatnya buat bantu usaha balikanmu, alat apa yang paling cocok?