Kita tahu kalau Squidward ini sering jenuh sama pekerjaannya di Krusty Krab, apalagi kalau sudah berurusan dengan SpongeBob. Kalau Squidward resign, kira-kira kamu layak gak ya menggantikannya sebagai kasir Krusty Krab?