10 Film dan Series Indonesia Singung Cerita Tempat Kerja yang Toxic

Ada yang bekerja di kantor pinjaman online, lho!

Lingkungan atau suasana dari sebuah tempat kerja tentunya akan berpengaruh besar terhadap produktivitas hingga semangat dalam bekerja. Tentunya, kita sebagai orang yang bekerja diwajibkan untuk memilih dan memilah tempat kerja yang tidak hanya sesuai, tetapi sehat untuk mental kalian.

Baru-baru ini, Sleep Call yang menjadi film terbaru produksi IDN Pictures, ikut menyinggung tempat kerja yang toxic. Sebuah perusahaan atau tempat kerja yang bergerak di bidang peminjaman uang secara online ini, ternyata mempunyai sisi gelap yang jarang orang-orang ketahui. Hal ini turut dirasakan oleh Dina, seorang mantan pramugari yang kini menjadi karyawan di perusahaan pinjaman online, demi melunasi utang-utangnya.

Salah satunya Sleep Call, selengkapnya akan kita simak deretan film Indonesia yang menyinggung tempat kerja toxic!

1. Sleep Call (2023) angkat cerita tentang lika-liku Dina (Laura Basuki) saat bekerja di kantor pinjaman online dengan segudang masalah besar

10 Film dan Series Indonesia Singung Cerita Tempat Kerja yang ToxicFilm dan series angkat tempat kerja toxic (dok. IDN Pictures / Sleep Call)

2. Berlatarkan industri musik, 200 Pounds Beauty (2023) memperlihatkan isu bullying hingga ketidakadilan bagi yang berparas di bawah rata-rata

10 Film dan Series Indonesia Singung Cerita Tempat Kerja yang Toxic200 Pounds Beauty (dok. MD Pictures / 200 Pounds Beauty)

3. Berlatar perusahaan digital marketing, Devil on Top (2021) menggambarkan hubungan atasan dan bawahan yang tidak sehat hingga tidak kondusif

10 Film dan Series Indonesia Singung Cerita Tempat Kerja yang ToxicDevil On Top (dok. MD Pictures / Devil On Top)

4. Backstage (2021) merupakan film berlatar industri musik yang mementingkan pesona daripada bakat demi mendapatkan keuntungan yang banyak

10 Film dan Series Indonesia Singung Cerita Tempat Kerja yang ToxicBackstage (dok. Paragon Pictures / Backstage)

5. Tristan yang jadi pemilik sebuah toko di Toko Barang Mantan (2020) jarang sekali memberikan apresiasi atau motivasi kepada karyawannya

10 Film dan Series Indonesia Singung Cerita Tempat Kerja yang ToxicToko Barang Mantan (dok. MNC Pictures / Toko Barang Mantan)

Baca Juga: 5 Fakta dari Series Sabtu Bersama Bapak, Series Pertama Vino G Bastian

6. Angkat cerita insecurity, Imperfect: Karier, Cinta & Timbangan (2019) berfokus pada tempat kerja yang mengutamakan penampilan daripada kinerja

10 Film dan Series Indonesia Singung Cerita Tempat Kerja yang ToxicImperfect (dok. Starvision Plus / Imperfect )

7. Laundry Show (2019) berlatar usaha laundry dengan atasan yang kurang paham soal kinerja, hingga karyawan yang tidak memiliki skill mumpuni

10 Film dan Series Indonesia Singung Cerita Tempat Kerja yang ToxicLaundry Show (dok. Tripar MVP / Laundry Show)

8. Sukses hingga dua musim, My Stupid Boss (2016) menyinggung tempat kerja toxic yang dipimpin oleh atasan bodoh hingga keras kepala

10 Film dan Series Indonesia Singung Cerita Tempat Kerja yang ToxicMy Stupid Boss (dok. Falcon Pictures / My Stupid Boss)

9. Series Yolo (2023) menyinggung atasan yang tidak pernah adil kepada karyawan hingga kerap menjadikan karyawan sebagai mesin pencetak uang

10 Film dan Series Indonesia Singung Cerita Tempat Kerja yang ToxicYolo! (dok. Screenplay Films / Yolo!)

10. Berlatar dunia sinetron, Drama Ratu Drama (2022) memperlihatkan sisi lain dari rumah produksi sebuah sinetron yang tidak mengenal jam kerja

10 Film dan Series Indonesia Singung Cerita Tempat Kerja yang ToxicDrama Ratu Drama (dok. BASE Entertainment / Drama Ratu Drama)

Film atau series di atas tentunya tidak hanya sekadar memperlihatkan tempat kerja yang toxic saja. Namun, kita juga bisa melihat bagaimana caranya untuk bisa keluar dari tempat kerja yang toxic hingga mengubah suasana kantor menjadi lebih menyenangkan.

Baca Juga: 8 Film Indonesia Hasil Remake Film Jadul yang Tembus Jutaan Penonton

Sandi Nugraha Photo Verified Writer Sandi Nugraha

Bismillahirrahmanirrahim

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Indiana Malia

Berita Terkini Lainnya